Gyromitra esculenta: Perbedaan antara revisi
Nadiantara (bicara | kontrib) k Menambah Kategori:Jamur menggunakan HotCat |
k Bot: Perubahan kosmetika |
||
Baris 28: | Baris 28: | ||
| howEdible = deadly |
| howEdible = deadly |
||
| howEdible2 = choice |
| howEdible2 = choice |
||
}}'''''Gyromitra esculenta''''' merupakan jenis jamur beracun serta mengandung zat karsinogenik dari genus Gyromitra. Jamur ini kerap dijuluki sebagai morsela palsu (''false morel'') karena tampilan fisisnya yang menyerupai [[Morchella|morsela]] yang dapat dikonsumsi. Jamur ini dideskripsikan secara formal pertama kali oleh [[Christiaan Hendrik Persoon]] dan awalnya diberi nama ''Helvella esculenta.'' Pada 1849, peneliti jamur Swedia, [[Elias Magnus Fries]] merubah genus dari jamur ini menjadi ''Gyromitra''. Nama ''Helvella esculenta'' dan ''Physomitra esculenta'' kemudian tetap digunakan sebagai sinonim dalam merujuk spesies jamur ini. Meskipun beracun dalam keadaan mentah, jika dimasak dengan perlakuan tertentu jamur ini dapat dimakan dan menjadi makanan yang relatif populer di beberapa negara, tetapi terdapat juga negara-negara yang melarang peredaran jamur ini untuk dikonsumsi. |
}}'''''Gyromitra esculenta''''' merupakan jenis jamur beracun serta mengandung zat karsinogenik dari genus Gyromitra. Jamur ini kerap dijuluki sebagai morsela palsu (''false morel'') karena tampilan fisisnya yang menyerupai [[Morchella|morsela]] yang dapat dikonsumsi. Jamur ini dideskripsikan secara formal pertama kali oleh [[Christiaan Hendrik Persoon]] dan awalnya diberi nama ''Helvella esculenta.'' Pada 1849, peneliti jamur Swedia, [[Elias Magnus Fries]] merubah genus dari jamur ini menjadi ''Gyromitra''. Nama ''Helvella esculenta'' dan ''Physomitra esculenta'' kemudian tetap digunakan sebagai sinonim dalam merujuk spesies jamur ini. Meskipun beracun dalam keadaan mentah, jika dimasak dengan perlakuan tertentu jamur ini dapat dimakan dan menjadi makanan yang relatif populer di beberapa negara, tetapi terdapat juga negara-negara yang melarang peredaran jamur ini untuk dikonsumsi. <ref>{{Cite web|url=https://botit.botany.wisc.edu/toms_fungi/may2002.html|title=Gyromitra esculenta, false morels, Tom Volk's Fungus of the Month for May 2002|website=botit.botany.wisc.edu|access-date=2020-06-28}}</ref><ref name=":0">{{Cite book|url=http://www.ncbi.nlm.nih.gov/books/NBK470580/|title=StatPearls|last=Horowitz|first=Keahi M.|last2=Kong|first2=Erwin L.|last3=Horowitz|first3=B. Z.|date=2020|publisher=StatPearls Publishing|location=Treasure Island (FL)|pmid=29262102}}</ref><ref>{{Cite web|url=https://www.sciencedirect.com/topics/agricultural-and-biological-sciences/gyromitra-esculenta|title=Gyromitra Esculenta - an overview {{!}} ScienceDirect Topics|website=www.sciencedirect.com|access-date=2020-06-28}}</ref><ref>{{Cite book|url=http://archive.org/details/mushroomsdemysti00aror_0|title=Mushrooms demystified|last=David Arora|date=1986|publisher=Ten Speed Press|others=Internet Archive}}</ref><ref name=":1">{{Cite web|url=https://earthsky.org/earth/lifeform-of-the-week-brain-mushrooms-are-delectable-and-deadly|title=Lifeform of the week: Brain mushroom {{!}} EarthSky.org|website=earthsky.org|language=en-US|access-date=2020-06-28}}</ref> |
||
== Deskripsi == |
== Deskripsi == |
||
Jamur ini diselimuti oleh tudung keriput berwarna merah kecoklatan yang sekilas nampak seperti otak, batang berwarna pucat kekuningan terkadang kecoklatan. |
Jamur ini diselimuti oleh tudung keriput berwarna merah kecoklatan yang sekilas nampak seperti otak, batang berwarna pucat kekuningan terkadang kecoklatan. Jamur ini dapat tumbuh hingga sepanjang 10 cm dan lebar 15 cm. Saat menua, tekstur jamur ini dari sebelumnya halus akan berubah menjadi agak kasar. Spora dari jamur ini berwarna agak kekuningan, berbentuk elipsoid dengan rentang ukuran 8-13 x 17-22μm.<ref>{{Cite web|url=http://www.mykoweb.com/CAF/species/Gyromitra_esculenta.html|title=California Fungi: Gyromitra esculenta|last=Stevens|first=Michael Wood & Fred|website=www.mykoweb.com|access-date=2020-06-28}}</ref><ref name=":2">{{Cite web|url=http://mushroomobserver.org/name/show_name_description/321|title=Mushroom Observer|website=mushroomobserver.org|access-date=2020-06-28}}</ref> |
||
== Habitat == |
== Habitat == |
Revisi per 30 Juni 2020 16.13
Gyromitra esculenta | |
---|---|
Klasifikasi ilmiah | |
Takson tak dikenal (perbaiki): | Gyromitra |
Spesies: | Template:Taxonomy/GyromitraG. esculenta
|
Nama binomial | |
Template:Taxonomy/GyromitraGyromitra esculenta | |
Sinonim[1] | |
|
Gyromitra esculenta | |
---|---|
Karakteristik mikologi | |
Himenium lembut | |
Tudung cembung | |
Pelakatan himenium tidak diterapkan | |
Tangkai gundul | |
Jejak spora berwarna kuning hingga kekuning-kuningan | |
Jenis ekologi saprotrof atau mikoriza | |
Edibilitas: mematikan atau pilihan |
Gyromitra esculenta merupakan jenis jamur beracun serta mengandung zat karsinogenik dari genus Gyromitra. Jamur ini kerap dijuluki sebagai morsela palsu (false morel) karena tampilan fisisnya yang menyerupai morsela yang dapat dikonsumsi. Jamur ini dideskripsikan secara formal pertama kali oleh Christiaan Hendrik Persoon dan awalnya diberi nama Helvella esculenta. Pada 1849, peneliti jamur Swedia, Elias Magnus Fries merubah genus dari jamur ini menjadi Gyromitra. Nama Helvella esculenta dan Physomitra esculenta kemudian tetap digunakan sebagai sinonim dalam merujuk spesies jamur ini. Meskipun beracun dalam keadaan mentah, jika dimasak dengan perlakuan tertentu jamur ini dapat dimakan dan menjadi makanan yang relatif populer di beberapa negara, tetapi terdapat juga negara-negara yang melarang peredaran jamur ini untuk dikonsumsi. [2][3][4][5][6]
Deskripsi
Jamur ini diselimuti oleh tudung keriput berwarna merah kecoklatan yang sekilas nampak seperti otak, batang berwarna pucat kekuningan terkadang kecoklatan. Jamur ini dapat tumbuh hingga sepanjang 10 cm dan lebar 15 cm. Saat menua, tekstur jamur ini dari sebelumnya halus akan berubah menjadi agak kasar. Spora dari jamur ini berwarna agak kekuningan, berbentuk elipsoid dengan rentang ukuran 8-13 x 17-22μm.[7][8]
Habitat
Di benua Amerika, jamur ini dapat ditemukan di wilayah Amerika Utara dan Meksiko. Sementara di wilayah Eropa, jamur ini biasa ditemukan di wilayah Eropa Tengah dan Timur, terdapat pula sedikit populasi yang tumbuh di Wilayah Inggris dan Irlandia. Jamur ini biasa ditemukan pada bulan April hingga Juli dengan ekosistem tanah lembab berpasir di antara tumbuhan sejenis pinus.[3][6][8][9]
Kandungan nutrisi dan racun
Jamur ini memiliki kandungan nutrisi menyerupai morsela pada umumnya yang dapat dimakan, tetapi jamur ini juga mengandung racun dan zat karsinogenik yang dapat menyebabkan kematian dan kanker. Salah satu senyawa racun yang dikenali dari jamur ini adalah gyromitrin yang kemudian terhidrolisis menjadi MFH (methylformylhydrazin) dan selanjutnya MMH (monomethylhydrazine). Senyawa ini merupakan zat beracun volatil yang dapat berakibat fatal jika dikonsumsi dalam dosis yang relatif tinggi. Racun ini dapat mempengaruhi sistem saraf serta merusak hati dan ginjal. Beberapa penelitian juga menunjukan bahwa senyawa dari jamur ini dapat memicu tumor.[3][8][9]
Referensi
- ^ "Gyromitra esculenta, False Morel, identification". www.first-nature.com. Diakses tanggal 2020-06-28.
- ^ "Gyromitra esculenta, false morels, Tom Volk's Fungus of the Month for May 2002". botit.botany.wisc.edu. Diakses tanggal 2020-06-28.
- ^ a b c Horowitz, Keahi M.; Kong, Erwin L.; Horowitz, B. Z. (2020). StatPearls. Treasure Island (FL): StatPearls Publishing. PMID 29262102.
- ^ "Gyromitra Esculenta - an overview | ScienceDirect Topics". www.sciencedirect.com. Diakses tanggal 2020-06-28.
- ^ David Arora (1986). Mushrooms demystified. Internet Archive. Ten Speed Press.
- ^ a b "Lifeform of the week: Brain mushroom | EarthSky.org". earthsky.org (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2020-06-28.
- ^ Stevens, Michael Wood & Fred. "California Fungi: Gyromitra esculenta". www.mykoweb.com. Diakses tanggal 2020-06-28.
- ^ a b c "Mushroom Observer". mushroomobserver.org. Diakses tanggal 2020-06-28.
- ^ a b "False morel nutrition". bioweb.uwlax.edu. Diakses tanggal 2020-06-28.