Lompat ke isi

Pelembap: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Pinerineks (bicara | kontrib)
k Menambah Kategori:Kosmetik menggunakan HotCat
Pinerineks (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1: Baris 1:
[[Image:White Petrolatum1.jpg|thumb|Pelembab]]
'''Pelembab''' adalah [[kosmetik]] perawatan yang digunakan untuk melindungi, melembabkan dan memberikan lumasan untuk permukaan [[Kulit manusia|kulit]]. Kulit sebenarnya memiliki mekanisme pelembaban sendiri yang dilakukan [[kelenjar minyak]] pada kulit sehat, sehingga pelembab umumnya tidak disarankan untuk orang dengan kulit berminyak. Penggunaan pelembab ditekankan pada orang-orang berkulit kering atau cenderung kering, khususnya saat berada pada lingkungan yang kering seperti ruangan berpenyejuk udara.<ref>{{Cite book|last=Iswari|first=Fatma Latifah, Retno|date=2013-04-17|url=https://books.google.co.id/books?id=Zg5hDwAAQBAJ&pg=PA78&dq=Pelembab&hl=id&sa=X&ved=2ahUKEwia2sPOjuPrAhXDTX0KHQyRBOsQ6AEwAXoECAEQAg#v=onepage&q=Pelembab&f=false|title=Buku Pegangan Ilmu Pengetahuan Kosmetik|publisher=Gramedia Pustaka Utama|isbn=978-602-03-4788-2|language=id}}</ref>
'''Pelembab''' adalah [[kosmetik]] perawatan yang digunakan untuk melindungi, melembabkan dan memberikan lumasan untuk permukaan [[Kulit manusia|kulit]]. Kulit sebenarnya memiliki mekanisme pelembaban sendiri yang dilakukan [[kelenjar minyak]] pada kulit sehat, sehingga pelembab umumnya tidak disarankan untuk orang dengan kulit berminyak. Penggunaan pelembab ditekankan pada orang-orang berkulit kering atau cenderung kering, khususnya saat berada pada lingkungan yang kering seperti ruangan berpenyejuk udara.<ref>{{Cite book|last=Iswari|first=Fatma Latifah, Retno|date=2013-04-17|url=https://books.google.co.id/books?id=Zg5hDwAAQBAJ&pg=PA78&dq=Pelembab&hl=id&sa=X&ved=2ahUKEwia2sPOjuPrAhXDTX0KHQyRBOsQ6AEwAXoECAEQAg#v=onepage&q=Pelembab&f=false|title=Buku Pegangan Ilmu Pengetahuan Kosmetik|publisher=Gramedia Pustaka Utama|isbn=978-602-03-4788-2|language=id}}</ref>



Revisi per 12 September 2020 07.48

Pelembab

Pelembab adalah kosmetik perawatan yang digunakan untuk melindungi, melembabkan dan memberikan lumasan untuk permukaan kulit. Kulit sebenarnya memiliki mekanisme pelembaban sendiri yang dilakukan kelenjar minyak pada kulit sehat, sehingga pelembab umumnya tidak disarankan untuk orang dengan kulit berminyak. Penggunaan pelembab ditekankan pada orang-orang berkulit kering atau cenderung kering, khususnya saat berada pada lingkungan yang kering seperti ruangan berpenyejuk udara.[1]

Catatan kaki

  1. ^ Iswari, Fatma Latifah, Retno (2013-04-17). Buku Pegangan Ilmu Pengetahuan Kosmetik. Gramedia Pustaka Utama. ISBN 978-602-03-4788-2.