Lompat ke isi

Cinta Misteri: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Veroooow (bicara | kontrib)
Tambah pemeran
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Veroooow (bicara | kontrib)
→‎Pendukung: Penambahan pemeran pendukung
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 102: Baris 102:


=== Pendukung ===
=== Pendukung ===
* [[Saskia Chadwick]] sebagai Tania
* [[Teuku Saba]] sebagai Valdy
* [[Teuku Saba]] sebagai Valdy
* [[Khalisha Farah]] sebagai Corie
* [[Khalisha Farah]] sebagai Corie

Revisi per 31 Oktober 2020 14.26

Cinta Misteri
Berkas:Poster Cinta Misteri.jpg
Genre
PembuatSinemArt
Ditulis olehSerena Luna
SutradaraNayato Fio Nuala
Pemeran
Penggubah lagu temaAri Lasso
Lagu pembukaCinta Adalah MisteriAri Lasso
Lagu penutupCinta Adalah MisteriAri Lasso
Negara asal Indonesia
Bahasa asliBahasa Indonesia
Jmlh. musim1
Jmlh. episode68 (daftar episode)
Produksi
Lokasi produksiJakarta, Indonesia
Durasi75 menit
Rumah produksiSinemArt
DistributorSurya Citra Media
Rilis asli
JaringanSCTV
Rilis29 Oktober 2018 (2018-10-29) –
6 Januari 2019 (2019-01-6)

Cinta Misteri merupakan sinetron Indonesia produksi SinemArt. Sinetron ini ditayangkan perdana pada 29 Oktober 2018 pukul 17.00 WIB di SCTV.[1]

Sinopsis

Diceritakan Kinanti (Febby Rastanty) bersekolah di sebuah SMA internasional di kawasan Jakarta. Kinanti si anak baru yang cantik tapi cupu itu diperkenalkan Steven (Hud Filbert) pada teman-temannya di dalam kelas. Semua welcome, hanya Michelle (Cassandra Lee) saja yang tidak senang dengan Kinanti dan mem-bully dirinya. Maklum dari dulu Michelle naksir berat sama Steven, tapi selalu bertepuk sebelah tangan.

Sampai akhirnya Kinanti dijebak di gudang. Yang bisa dilakukannya hanyalah menangis. Dia coba untuk kembali teriak minta tolong, tapi tidak ada yang datang. Mungkin gudang itu terlalu jauh posisinya dari ruangan kelas. Namun, begitu Kinanti menoleh ke sebuah arah, dia terperanjat kaget karena ternyata di dalam gudang itu ada satu siswi yang berseragam sama persis dengan dirinya.

Siswi itu tersenyum ke arah Kinanti. Kinanti ketakutan, tapi siswi yang mengenalkan dirinya sebagai Dinda (Megan Domani) itu minta Kinanti tenang. Mereka berkenalan. Kinanti tanya kenapa Dinda sampai dikurung di gudang? Ternyata Dinda bernasib sama seperti Kinanti. Dia dibully teman sekelasnya dan dikurung di dalam gudang itu.

Dinda berharap ada satpam yang patroli ke belakang untuk minta tolong mengeluarkan mereka dari dalam gudang. Soalnya jarang ada siswa yang datang ke sana. Setelah keluar nanti, Kinanti berencana melaporkan perlakuan yang diterimanya pada kepala sekolah. Tapi Dinda bilang percuma, justru si tukang bully akan makin menjadi-jadi kalau sampai aksinya dilaporkan ke pihak sekolah.

Kinanti heran, perlakuan kayak gini kan berbahaya. Kalau sampai malam gak ada yang lewat di sekitar gudang, gimana? Dengan entengnya Dinda bilang, berarti nginap di dalam gudang. Tempat ini bisa dibikin nyaman kok. Kinanti tampak khawatir, tapi mulai bisa tenang karena melihat Dinda yang tampak santai.

Apa yang terjadi selanjutnya. Benarkah Dinda adalah siswi yang sudah lama hilang atau sebenarnya arwah yang penasaran karena sempat di-bully musuh-musuhnya?

Pemeran

Pemeran Peran
Febby Rastanty Kinanti
Megan Domani Dinda
Aruni
Cassandra Lee Michelle
Hud Filbert Steven
Jeremie Moeremans Reno

Pendukung

Referensi

  1. ^ "Sinetron terbaru SCTV, Cinta Misteri Gantikan STJC Reborn". fimela.com. Diakses tanggal 5 November 2019. 

Pranala luar

Templat:SinemArt SCTV