Lompat ke isi

Puteri Indonesia Jambi: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
OrophinBot (bicara | kontrib)
k Bot: Penggantian teks otomatis (-\bdi tahun\b +pada tahun)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 45: Baris 45:
* {{colorbox|#00FF00}} sebagai [[Puteri Indonesia Lingkungan]]
* {{colorbox|#00FF00}} sebagai [[Puteri Indonesia Lingkungan]]
* {{colorbox|#6F00FF}} sebagai [[Puteri Indonesia Pariwisata]]
* {{colorbox|#6F00FF}} sebagai [[Puteri Indonesia Pariwisata]]
* {{colorbox|#C0C0C0}} sebagai finalis 5/6 Besar
* {{colorbox|#C0CCCC}} sebagai finalis 5/6 Besar
* {{colorbox|#FFFACD}} sebagai finalis 10/11 Besar
* {{colorbox|#FFFACD}} sebagai finalis 10/11 Besar
}}
}}

Revisi per 21 Januari 2021 14.21

Puteri Indonesia Jambi
Logo Puteri Indonesia
PembuatMooryati Soedibyo
Negara asal Jambi, Indonesia
Rilis asli
Rilis1992 –
Sekarang

Puteri Indonesia Jambi adalah gelar yang diberikan kepada perwakilan provinsi Jambi pada kontes Puteri Indonesia. Kontes sendiri biasanya diadakan tertutup (handpick).

Jambi merupakan salah satu provinsi yang mengirimkan wakil setiap tahunnya dalam kontes Puteri Indonesia terhitung sejak debut pada tahun 1995 hingga saat ini. Jambi telah meraih posisi Runner up sebanyak 3 kali oleh Dian Cahyani (1995), Grace Gabriella Binowo (2010) dan Syella Afsari (2017). Sedangkan posisi 10 Besar telah diraih sebanyak 2 kali oleh Fieka Soraya (2014) dan Riska Edith Suzani (2015).

Persyaratan

Persyaratan bagi peserta pemilihan Puteri Indonesia:

  • Warga Negara Indonesia, berusia 18-25 tahun, belum menikah dengan tinggi badan minimum 170 cm.
  • Peserta daerah harus berdomisili atau berasal dari daerah yang diwakilinya.
  • Memiliki pengetahuan umum dan berwawasan luas tentang pariwisata dan kebudayaan Indonesia.
  • Berpenampilan menarik/cantik, cerdas, dan berkepribadian.
  • Mampu berkomunikasi dalam bahasa asing (terutama Bahasa Inggris) akan memberikan nilai tambah.
  • Diutamakan yang memiliki keahlian khusus/prestasi pada suatu bidang (misalnya: musik, tari, tarik suara, kepemimpinan, bahasa, dan lain-lain).

Penilaian

Parameter penilaian yang digunakan dalam pemilihan Puteri Indonesia adalah 3B, yaitu:

  • Brain: Kecerdasan
  • Beauty: Penampilan menarik
  • Behavior: Berperilaku baik.

Selain itu, terampil dalam berkomunikasi, dapat berpikir secara rasional, memiliki pengetahuan umum yang luas dan memiliki kepedulian sosial yang tinggi serta berwawasan pariwisata.

Pemenang

Keterangan warna
  •   sebagai Puteri Indonesia
  •   sebagai Puteri Indonesia Lingkungan
  •   sebagai Puteri Indonesia Pariwisata
  •   sebagai finalis 5/6 Besar
  •   sebagai finalis 10/11 Besar
Tahun Nama Posisi pada Puteri Indonesia Catatan
1995 Dian Cahyani Runner-up 2
1996 Dundi Larasati Suryadi
2000 Ela Krisna
2001 Munny Aida Safri
2002 Silvy Grace Gunawan
2003 Lily Triani
2004 Fitri Karlina
2005 Rika Riri Puspita Indah
2006 Dewi Milandiah
2007 Silviana Puspita
2008 Dewynda Restu Amelya Sanni
2009 Cherlida Riyandani
2010 Grace Gabriella Binowo[1] 5 Besar
2011 Eka Yuni Wulandari
2012-2013 Amelia Siregar
2014 Fieka Soraya 10 Besar
2015 Riska Edith Suzani 10 Besar
2016 Maulia Lestari
2017 Syella Afsari Runner-up 4
2018 Amalia Soleha Syaihu
2019 Offie Dwi Natalia[2]
2020 Veronika Tri Mardani[3]
  • Runner-up 2 Best in Traditional Costume
2021 akan datang akan datang akan datang

Referensi

  1. ^ "Puteri Riau 2010 - Mega Dwi Lestari". ipforum.com. 
  2. ^ "Offie Dwi Natalia, Puteri Indonesia Jambi 2019". Puteri Indonesia Official Instagram Account. 7 Februari 2019. Diakses tanggal 7 Februari 2019. 
  3. ^ "finalis PUTERI INDONESIA 2020 Jambi" (dalam bahasa Inggris). Puteri Indonesia. Diakses tanggal 21 Januari 2020. 

Pranala luar