Di Kaki Bukit Cibalak: Perbedaan antara revisi
Tampilan
Konten dihapus Konten ditambahkan
Rusudiyanto (bicara | kontrib) membuat halaman baru Tag: menambah tag nowiki VisualEditor |
(Tidak ada perbedaan)
|
Revisi per 12 Maret 2021 14.28
Di Kaki Bukit Cibalak adalah novel yang dikarang oleh Ahmad Tohari tahun 1978 untuk mengikuti sayembara yang diadakan oleh Dewan Kesenian Jakarta. Penerbitan novel ini untuk pertama kali dilakukan oleh Pustaka Jaya pada tahun 1986. Novel ini mengisahkan perjuangan seorang pemuda dalam menegakkan keadilan di desa yang diselewengkan oleh kepala desanya. Latar tempat novel ini di Desa Tanggir yang berada di kaki Bukit Cibalak dan di Kota Yogyakarta.[1]
Referensi
- ^ Rani, S.A., dan Sugriati, E. (1999). 115 Ikhtisar Roman Sastra Indonesia. Bandung: CV. Pustaka Setia. hlm. 99. ISBN 979-730-120-6.