Lompat ke isi

Gestur: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Borgxbot (bicara | kontrib)
k Robot: Cosmetic changes
Thijs!bot (bicara | kontrib)
k bot Menambah: sv:Gest
Baris 25: Baris 25:
[[simple:Gesture]]
[[simple:Gesture]]
[[sk:Gesto]]
[[sk:Gesto]]
[[sv:Gest]]
[[uk:Жест]]
[[uk:Жест]]
[[zh:手势]]
[[zh:手势]]

Revisi per 16 November 2008 12.14

Acungan jempol merupakan isyarat pujian atau penerimaan.

Gerak isyarat adalah bentuk komunikasi nonverbal yang dilakukan dengan gerakan anggota tubuh. Gerak isyarat dilakukan untuk menggantikan, atau bersamaan dengan komunikasi verbal. Dengan gerak isyarat, seseorang dapat mengekspresikan berbagai perasaan dan pikiran, dari perasaan jijik, permusuhan, hingga penerimaan dan kasih sayang. Banyak orang yang menggunakan gerak tubuh dan bahasa tubuh selain kata-kata ketika berbicara. Penggunaan gerak isyarat berbeda-beda dalam berbagai budaya, dan jumlah gerak tubuh yang pantas digunakan juga berbeda-beda dari suatu lokasi ke lokasi yang lain.

Lihat pula