Lompat ke isi

F1 Challenge '99-'02: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1: Baris 1:
{{redirect|F1 Career Challenge|seri permainan video|F1 (seri permainan video)}}
{{redirect|F1 Career Challenge|seri permainan video|F1 (seri permainan video)}}
'''F1 Challenge 99-02''' atau lebih dikenal dengan judul '''''F1 Career Challenge''''' adalah sebuah simulasi [[balap]] [[mobil]] di [[komputer]] (PC) yang diterbitkan oleh [[EA Sports]] dan dikembangkan oleh [[Image Space Inc]] (ISI) pada tahun [[2003]]. Semenjak [[Sony Entertainment]] membeli lisensi Formula One secara eksklusif, game menjadi seri Formula One terakhir yang dibuat oleh ISI. Game F1 sebelumnya yang dibuat oleh ISI adalah [[F1 2000]] dan [[F1 2002]].
'''F1 Challenge 99-02''' atau lebih dikenal dengan judul '''''F1 Career Challenge''''' adalah sebuah simulasi [[balap]] [[mobil]] di [[komputer]] (PC) yang diterbitkan oleh [[EA Sports]] dan dikembangkan oleh [[Image Space Inc]] (ISI) pada tahun [[2003]]. Semenjak [[Sony Computer Entertainment]] membeli lisensi Formula One secara eksklusif, game menjadi seri Formula One terakhir yang dibuat oleh ISI. Game F1 sebelumnya yang dibuat oleh ISI adalah [[F1 2000]] dan [[F1 2002]].


== Modifikasi ==
== Modifikasi ==

Revisi per 6 Juni 2021 03.57

F1 Challenge 99-02 atau lebih dikenal dengan judul F1 Career Challenge adalah sebuah simulasi balap mobil di komputer (PC) yang diterbitkan oleh EA Sports dan dikembangkan oleh Image Space Inc (ISI) pada tahun 2003. Semenjak Sony Computer Entertainment membeli lisensi Formula One secara eksklusif, game menjadi seri Formula One terakhir yang dibuat oleh ISI. Game F1 sebelumnya yang dibuat oleh ISI adalah F1 2000 dan F1 2002.

Modifikasi

Keunggulan unik dari F1 Challenge 99-02 (selanjutnya disebut sebagai F1C) adalah arsitekturnya yang sangat terbuka dan cukup mudah dimengerti. Arsitektur yang terbuka ini memudahkan user untuk membuat modifikasi (mulai dari sederhana hingga total) bagi game ini.

Aspek-aspek yang dapat dimodifikasi dari F1C ini adalah:

Beberapa pengamat menyatakan bahwa memodifikasi sebuah game (modding) dapat dianggap sebagai tindakan ilegal, namun dalam kenyataannya, modding mampu mendukung kelangsungan hidup sebuah game dan mendorong orang untuk membeli game tersebut agar dapat memasang sebuah mod yang dia inginkan. Contoh yang cukup fenomenal adalah game keluaran 10 tahun lalu dari Papyrus, Grand Prix Legends. Berkat mod yang dibuat untuk game ini, GPL hingga saat ini masih banyak dimainkan bahkan sempat dibuat kontes balap GPL online secara nasional di Amerika.