Lompat ke isi

Manahati Lestusen: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 0 sources and tagging 1 as dead.) #IABot (v2.0.8
Baris 65: Baris 65:
{{DEFAULTSORT:Lestusen, Manahati}}
{{DEFAULTSORT:Lestusen, Manahati}}
[[Kategori:Pemain sepak bola Indonesia]]
[[Kategori:Pemain sepak bola Indonesia]]
[[Kategori:Pemain Persebaya Surabaya]]
[[Kategori:Tokoh dari Ambon]]
[[Kategori:Tokoh dari Ambon]]

Revisi per 22 Juni 2021 23.31

Manahati Lestusen
Manahati dengan Timnas Indonesia pada 2019
Informasi pribadi
Nama lengkap Manahati Lestusen
Tanggal lahir 17 Desember 1993 (umur 30)
Tempat lahir Liang, Maluku, Indonesia
Tinggi 169 m (554 ft 5+12 in)
Posisi bermain Gelandang, Bek
Informasi klub
Klub saat ini PS TNI
Nomor 13
Karier junior
2010–2012 Deportivo Indonesia
2012Peñarol (pinjaman)
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
2013–2014 CS Visé 2 (0)
2014–2015 Persebaya Surabaya 25 (0)
2015–2016 PS Barito Putera 3 (0)
2016– PS TNI 32 (7)
Tim nasional
2008 Indonesia U-17 3 (0)
2013 Indonesia U-19 4 (0)
2014–2016 Indonesia U-23 27 (2)
2016– Indonesia 13 (1)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 23:05, 1 Mei 2015 (UTC)
‡ Penampilan dan gol di tim nasional akurat per 22:30, 7 Desember 2016 (UTC)

Manahati Lestusen adalah pemain sepak bola Indonesia yang bermain untuk Persikabo 1973[1] dan biasanya bermain di posisi pemain belakang. Ia sebelumnya adalah kapten tim nasional sepak bola Indonesia U-19.[2]

Karier

  • November 2015-kini: PS TNI
  • April 2013-Januari 2015: Persebaya Surabaya
  • Januari 2013-April 2013: CS Visé
  • Januari 2012-Desember 2012: Penarol - Uruguay
  • 2010-2011: Indonésia Futbol Sociedad Anonima Deportivo (SAD) - Uruguay
  • Seorang anggota TNI AD aktif berpangkat Sersan Dua

Prestasi

Negara

Indonesia U-23

Rujukan