Lompat ke isi

Edi Nurhabad: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Cacacantika (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 43: Baris 43:
* Kasrem 032/Wirabraja (2019—2020)
* Kasrem 032/Wirabraja (2019—2020)
* Kasrem 052/Wijayakrama (2020—Sekarang)
* Kasrem 052/Wijayakrama (2020—Sekarang)
* Lemhannas school at Army war college (2021)


== Referensi ==
== Referensi ==

Revisi per 16 Juli 2021 01.07

Edi Nurhabad
Kepala Staf Komando Resort Militer 052
Informasi pribadi
Lahir8 Agustus 1971 (umur 53)
Indonesia Tegal, Jawa Tengah
Suami/istriNy. Herawati
Anak2
AlmamaterAkademi Militer (1993)
Karier militer
Pihak Indonesia
Dinas/cabang TNI Angkatan Darat
Masa dinas1993—sekarang
Pangkat Kolonel
SatuanInfanteri (Kopassus)
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Kolonel Inf Edi Nurhabad, S.H., M.H. (lahir 8 Agustus 1971) adalah seorang perwira menengah TNI-AD Saat ini ia mengemban amanat sebagai Kepala Staf Komando Resort Militer 052/Wijayakrama.

Edi, lulusan Akademi Militer 1993 ini berpengalaman dalam Infanteri (Kopassus). Edi Adalah Perwira baret merah yang lama bertugas di jajaran Sat-81 Gultor/Kopassus. Ia merupakan 5 besar lulusan terbaik akmil tahun 1993 dan 10 besar lulusan terbaik Seskoad tahun 2007 . Ia merupakan penerima penghargaan Dira Trengginas selama 4 tahun berturut-turut saat menempuh pendidikan di Akmil, Magelang. Jabatan terakhirnya adalah Kepala Staf Komando Resort Militer 032/Wirabaja.[1]

Riwayat Jabatan

  • Dandenma 552 Gultor (-2004)
  • Wadandenma Kopassus (2005-)
  • Dandenintel Kodam IX/Udayana (-2010)
  • Dandim 0317/Tanjung Balai Karimun (2011—2015)
  • Asintel Kasdam V/Brawijaya (2015—2017)
  • Pamen Ahli Danjen Kopassus Bidang Pendidikan dan Latihan (2017—2019)
  • Kasrem 032/Wirabraja (2019—2020)
  • Kasrem 052/Wijayakrama (2020—Sekarang)
  • Lemhannas school at Army war college (2021)

Referensi