Lompat ke isi

Pi1 Orionis: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
LaninBot (bicara | kontrib)
k Perubahan kosmetik tanda baca
HsfBot (bicara | kontrib)
k v2.04b - Fixed using Wikipedia:ProyekWiki Cek Wikipedia (Tanda baca setelah kode "<nowiki></ref></nowiki>")
 
Baris 2: Baris 2:


== Etimologi ==
== Etimologi ==
Nama tradisional bintang ini adalah '''Al Taj IV''' atau '''Al Taj ar Rabaa'''<ref>http://ntrs.nasa.gov/archive/nasa/casi.ntrs.nasa.gov/19720005197_1972005197.pdf</ref>, yang berarti "mahkota keempat" dalam [[bahasa Arab]].
Nama tradisional bintang ini adalah '''Al Taj IV''' atau '''Al Taj ar Rabaa''',<ref>http://ntrs.nasa.gov/archive/nasa/casi.ntrs.nasa.gov/19720005197_1972005197.pdf</ref> yang berarti "mahkota keempat" dalam [[bahasa Arab]].
Nama lainnya untuk bintang ini adalah:
Nama lainnya untuk bintang ini adalah:



Revisi terkini sejak 6 Agustus 2021 06.34

Pi1 Orionis (π1 Ori) merupakan salah satu bintang di rasi Orion. Bintang ini bermagnitudo 4.64 dan berada pada jarak 121 tahun cahaya dari Bumi.

Etimologi

[sunting | sunting sumber]

Nama tradisional bintang ini adalah Al Taj IV atau Al Taj ar Rabaa,[1] yang berarti "mahkota keempat" dalam bahasa Arab. Nama lainnya untuk bintang ini adalah:

nama lain asal bahasa arti
參旗四 / Cānqísì Tiongkok bintang keempat pada rasi Bendera Tiga Bintang[2]

Selain rasi Orion, bintang ini juga merupakan anggota dari berbagai rasi, asterisma atau kelompok berikut:

nama rasi / asterisma / kelompok asal arti anggota lainnya
參旗 / Cānqí Tiongkok Bendera Tiga Bintang ο1 Ori, ο2 Ori, 6 Ori, π2 Ori, π3 Ori, π4 Ori, π5 Ori, π6 Ori
Al Tāj[3] Persia mahkota ο1 Ori, ο2 Ori, 6 Ori, π2 Ori, π3 Ori, π4 Ori, π5 Ori, π6 Ori
Al Kumm[3] Arab tabung ο1 Ori, ο2 Ori, 6 Ori, π2 Ori, π3 Ori, π4 Ori, π5 Ori, π6 Ori
Al Dhawāib[3] Arab penggantung ο1 Ori, ο2 Ori, 6 Ori, π2 Ori, π3 Ori, π4 Ori, π5 Ori, π6 Ori

Referensi

[sunting | sunting sumber]