Lompat ke isi

Keamiran Islam Afganistan (1996–2001): Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Layout infobox country
Tag: Menghilangkan referensi VisualEditor
Baris 8: Baris 8:
| common_languages = [[Bahasa Pashto|Pashto]], [[Dari]], [[Urdu]],<ref>http://minstrelboy.blogspot.com/2012/04/in-interview-talibans-helmand-province.html</ref> [[Bahasa Arab|Arab]] dan Inggris<ref>http://www.pajhwok.com/en/2013/06/29/who-who-taliban%E2%80%99s-qatar-negotiators</ref>
| common_languages = [[Bahasa Pashto|Pashto]], [[Dari]], [[Urdu]],<ref>http://minstrelboy.blogspot.com/2012/04/in-interview-talibans-helmand-province.html</ref> [[Bahasa Arab|Arab]] dan Inggris<ref>http://www.pajhwok.com/en/2013/06/29/who-who-taliban%E2%80%99s-qatar-negotiators</ref>
| religion = [[Islam Sunni]]
| religion = [[Islam Sunni]]
| government_type = [[Negara Islam]] [[teokrasi]],<br>[[Totalitarianisme]] [[Kedamaian]] (Klaim)|
| government_type = [[Negara Islam]] [[teokrasi]],<br>[[Totalitarianisme]] [[Kedamaian]] {{small|(Klaim)}}|
| title_leader = [[Amir al-Mu'minin]]
| title_leader = [[Amir al-Mu'minin]]
| leader1 = [[Mohammed Omar]]
| leader1 = [[Mohammed Omar]]
Baris 32: Baris 32:
| event_start = [[Kejatuhan Kabul (1996)|Kejatuhan Kabul]]
| event_start = [[Kejatuhan Kabul (1996)|Kejatuhan Kabul]]
| date_start = 27 September
| date_start = 27 September
| year_start = 1996<ref>{{cite web|url=http://departments.kings.edu/womens_history/taliba.html|title=The Taliban|last=Marcin|first=Gary|year=1998|publisher=[[King's College (Pennsylvania)|King's College]]|accessdate=26 September 2011}}</ref>
| event_end = [[Kejatuhan Kabul (1996)|Kejatuhan Taliban]]
| event_end = [[Kejatuhan Kabul (1996)|Kejatuhan Taliban]]
| date_end = 13 November
| date_end = 13 November
| year_end = 2001
| event_start1 = [[Kejatuhan Kabul (2021)|Kejatuhan Kabul Kedua]]
| event_start1 = [[Kejatuhan Kabul (2021)|Kejatuhan Kabul Kedua]]
| date_start1 = 15 Agustus
| date_start1 = 15 Agustus
Baris 41: Baris 39:
| p1 = Negara Islam Afganistan
| p1 = Negara Islam Afganistan
| flag_p1 = Flag of Afghanistan (1992-1996; 2001).svg
| flag_p1 = Flag of Afghanistan (1992-1996; 2001).svg
| s1 = Administrasi Interim Afganistan
| national_anthem = Tidak ada {{small|(Musik diharamkan)}}
| flag_s1 = Flag of Afghanistan (2001-2002).svg
}}
}}
'''Keamiran Islam Afganistan''' ([[bahasa Pashto]]: د افغانستان اسلامي امارات, ''Da Afghanistan Islami Amarat'') adalah [[negara Islam]] yang secara ''de facto'' dibentuk oleh [[Taliban]] sejak Agustus 2021. Negara ini juga pernah berdiri pada tahun [[1996]] hingga digulingkan oleh Amerika Serikat dan sekutunya pada [[2001]]. Bahkan pada puncak pengaruh mereka, Taliban tidak menguasai seluruh Afghanistan, karena sekitar 10% dari negara di timur laut dipimpin oleh [[Aliansi Utara]]. Sejak 15 Agustus 2021, Taliban telah menguasai seluruh Afganistan setelah melakukan pemberontakan selama 20 tahun dan kembali mengambil alih tampuk pemerintahan. Beberapa pengamat politik Timur Tengah berpendapat bahwa kemenangan Taliban yang diraih kurang dari 2 minggu (semenjak [[Amerika Serikat]] menarik mundur militernya dari [[Afganistan]]) menandai Taliban juga didukung oleh rakyat sehingga begitu mudah untuk menguasai daerah sekitaran Kabul dan akhirnya dapat menguasai Ibukota Negara setelah presiden [[Ashraf Ghani]] melarikan diri ke [[Tajikistan|Tajikistan.]]
'''Keamiran Islam Afganistan''' ([[bahasa Pashto]]: د افغانستان اسلامي امارات, ''Da Afghanistan Islami Amarat'') adalah [[negara Islam]] yang secara ''de facto'' dibentuk oleh [[Taliban]] sejak Agustus 2021. Negara ini juga pernah berdiri pada tahun [[1996]] hingga digulingkan oleh Amerika Serikat dan sekutunya pada [[2001]]. Bahkan pada puncak pengaruh mereka, Taliban tidak menguasai seluruh Afghanistan, karena sekitar 10% dari negara di timur laut dipimpin oleh [[Aliansi Utara]]. Sejak 15 Agustus 2021, Taliban telah menguasai seluruh Afganistan setelah melakukan pemberontakan selama 20 tahun dan kembali mengambil alih tampuk pemerintahan. Beberapa pengamat politik Timur Tengah berpendapat bahwa kemenangan Taliban yang diraih kurang dari 2 minggu (semenjak [[Amerika Serikat]] menarik mundur militernya dari [[Afganistan]]) menandai Taliban juga didukung oleh rakyat sehingga begitu mudah untuk menguasai daerah sekitaran Kabul dan akhirnya dapat menguasai Ibukota Negara setelah presiden [[Ashraf Ghani]] melarikan diri ke [[Tajikistan|Tajikistan.]]

Revisi per 18 Agustus 2021 01.26

Keamiran Islam Afganistan

د افغانستان اسلامي امارات
Da Afghanistan Islami Amarat
Semboyanlā ʾilāha ʾillà l-Lāh, Muḥammadun rasūlu l-Lāh
لا إله إلا الله محمد رسول الله
Lagu kebangsaanTidak ada (Musik diharamkan)
Lokasi Afghanistan
StatusPengakuan negara terbatas
(1996–2001)
Pemberontakan
(2001–2021)
Negara de facto (2021–sekarang)
Ibu kotaKabul
Bahasa yang umum digunakanPashto, Dari, Urdu,[1] Arab dan Inggris[2]
Agama
Islam Sunni
PemerintahanNegara Islam teokrasi,
Totalitarianisme Kedamaian (Klaim)
Amir al-Mu'minin 
• 1996–2001
Mohammed Omar
• 2021-sekarang
Hibatullah Akhunzada
Perdana Menteri 
• 1996–2001
Mohammad Rabbani
• 2001
Abdul Kabir
• 2021-sekarang
Abdul Ghani Baradar
LegislatifJirga
Era SejarahPerang Saudara Afganistan / Perang Teror
27 September
13 November
Didahului oleh
Negara Islam Afganistan
Sunting kotak info
Sunting kotak info • Lihat • Bicara
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini

Keamiran Islam Afganistan (bahasa Pashto: د افغانستان اسلامي امارات, Da Afghanistan Islami Amarat) adalah negara Islam yang secara de facto dibentuk oleh Taliban sejak Agustus 2021. Negara ini juga pernah berdiri pada tahun 1996 hingga digulingkan oleh Amerika Serikat dan sekutunya pada 2001. Bahkan pada puncak pengaruh mereka, Taliban tidak menguasai seluruh Afghanistan, karena sekitar 10% dari negara di timur laut dipimpin oleh Aliansi Utara. Sejak 15 Agustus 2021, Taliban telah menguasai seluruh Afganistan setelah melakukan pemberontakan selama 20 tahun dan kembali mengambil alih tampuk pemerintahan. Beberapa pengamat politik Timur Tengah berpendapat bahwa kemenangan Taliban yang diraih kurang dari 2 minggu (semenjak Amerika Serikat menarik mundur militernya dari Afganistan) menandai Taliban juga didukung oleh rakyat sehingga begitu mudah untuk menguasai daerah sekitaran Kabul dan akhirnya dapat menguasai Ibukota Negara setelah presiden Ashraf Ghani melarikan diri ke Tajikistan.

Sejarah

Taliban muncul saat perang Soviet-Afganistan sebagai gerakan politik agama Islam dan Pasthun yang terdiri dari siswa madrasah di afganistan selatan.Taliban dahulu memadukan sifat kesukuan Pashtunwali dengan unsur ajaran Islam Sunni untuk membentuk ideologi Islam anti-Barat dan anti-modernisasi di Afganistan. Namun kepemimpinan Taliban yang sekarang mengklaim bahwa pemerintahan yang dijalani oleh kelompok mereka adalah "Taliban yang baru" yaitu pemerintahan islam terbuka yang tetap menjalin hubungan diplomasi dengan negara-negara lain.

Hubungan internasional

Emirate Islam Afganistan diakui oleh tiga negara PBB, yaitu Pakistan,Arab Saudi dan uni Emirate Arab dan satu negara non agota PBB, yaitu Republik Chechnya Ichkeria.Emirate Islam Afganistan tidak diakui oleh PBB.

Hubungan dengan Iran memburuk setelah Taliban mengeksekusi konsulat Iran di Afganistan (Tahun 1998) dan Iran mengancam akan menyerang Afganistan, namun dicegah oleh dewan keamanan PBB dan Amerika Serikat sehingga perang tidak terjadi. Tahun 2021 setelah Taliban berhasil menguasai Afghanistan, Iran meminta Taliban untuk menjamin keselamatan diplomatnya yang berada di Herat.

Referensi