Lompat ke isi

Dude Harlino: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
TheriusRooney (bicara | kontrib)
Baris 108: Baris 108:
|rowspan=5|2005
|rowspan=5|2005
|''[[Cewek-Cewek Badung]]''
|''[[Cewek-Cewek Badung]]''
|Fabio
|Fabio (almarhum)
|[[SinemArt]] ([[Pop Soaps Productions]])
|[[SinemArt]] ([[Pop Soaps Productions]])
|-
|-

Revisi per 20 Oktober 2021 05.57

Dude Harlino
Foto Dude Harlino
LahirDude Harlino
2 Desember 1980 (umur 43)
Jakarta, Indonesia
KebangsaanIndonesia
AlmamaterUniversitas Indonesia
Pekerjaan
Tahun aktif2004—sekarang
Tinggi178 cm (5 ft 10 in)
Suami/istri
(m. 2014)
Anak2
KeluargaJ.P. Soebandono (mertua)
Penghargaanlihat daftar
IMDB: nm3120993 Instagram: dude2harlino Edit nilai pada Wikidata

Dude Harlino (lahir 2 Desember 1980) merupakan pemeran dan model berkebangsaan Indonesia. Ia merupakan menantu dari pengusaha Indonesia, J.P. Soebandono.

Biografi

Kehidupan pribadi

Dude menikah dengan Alyssa Soebandono pada 22 Maret 2014.[1] Mereka dikaruniai dua anak laki-laki, Muhammad Dirgantara Ariendra Harlino dan Malik Mahendra Harlino.[2]

Karier

Pada tahun 2007, selain menjadi Aktor Terfavorit dalam ajang Panasonic Awards, Dude juga meraih penghargaan lain seperti Star of the Year dari Mellyana's Guardians dan Bintang Indonesia 2007 untuk versi tabloid Bintang Indonesia. Pada tahun 2010, ia kembali mendapatkan penghargaan Panasonic Awards sebagai Aktor Terfavorit, yang diikuti untuk ketiga kalinya pada tahun 2013 dan terakhir pada 2014. Pada tanggal 14 Desember 2013, ia dinobatkan sebagai Duta Anti Aging dari seorang dokter dengan nama Debby Vinsky.[3]

Filmografi

Film

Tahun Judul Peran Produksi
2002 Tusuk Jelangkung Rexinema & Prima Entertainment
2004 Di Sini Ada Setan Nico SinemArt
2005 Gue Kapok Jatuh Cinta Piyu Simple Pictures & 27 Ant Production
2010 Dalam Mihrab Cinta Syamsul Hadi SinemArt
Keterangan
  • N/A : Not Available

Sinetron

Tahun Judul Peran Produksi
2004 Kisah Sedih di Hari Minggu SinemArt
Bawang Merah Bawang Putih Joe MD Entertainment
Kisah Adinda Akbar
2005 Cewek-Cewek Badung Fabio (almarhum) SinemArt (Pop Soaps Productions)
Ada Apa denganmu Juan SinemArt
Dara Manisku
Khayalan Tingkat Tinggi
Jalan Taqwa
2006 Cincin Levi
Dua Hati Evandra
Anakku Bukan Anakku Topan
Pintu Hidayah
Intan Rado
SurgaMu
2007 Maha Kasih
Maha Cinta
Kakak Iparku 17 Tahun Raka
Janji Damar
Aisyah Nabil
Cahaya Satria
2008 Aqso dan Madina Aqso
2009 Nikita Donny
Manohara Rezky/Dude
Doa dan Karunia Dude
2010 Seindah Senyum Winona Naratama
Ketika Cinta Bertasbih Spesial Ramadhan Ustadz Ilyas
Dia Jantung Hatiku Dokter Panji
2011 Ketika Cinta Bertasbih Meraih Ridho Ilahi Ustadz Ilyas
Dari Sujud ke Sujud
Dewa Sakhti
2012 Iskul Musikal Alumni Iskul (Bintang tamu)
Dalam Mihrab Cinta Ustadz Syamsul Hadi
2013 Jodohku Artha
Cinta Illahi Gus Iqbal
2014 Cinta Anak Cucu Adam Benny
2015 Sakinah Bersamamu Zaki
2016 Catatan Hati Seorang Istri 2 Ustad Faizal
2017 Tuhan Beri Kami Cinta Faiz Maulana
Gali Lobang Tutup Lobang Oji
2018 Cinta Kedua Ilham
Seleb Dude Harlino (Bintang tamu)
2019 Calon Presiden Mustakim
Istri-Istri Akhir Zaman Ramadhan
2019 Samudra Cinta Andra
2021 Cinta Amara Afandi
Keterangan
  Belum dirilis
  • TBA : To be announced
  • N/A : Not Available

FTV

Penghargaan dan nominasi

Tahun Penghargaan Karya yang dinominasikan Kategori Hasil
2007 Panasonic Awards Intan Aktor Terfavorit Menang
Mellyana's Guardians N/A Star of the Year
Bintang Indonesia Bintang Indonesia 2007
2008 Indonesia Kids Choice Awards Cahaya Aktor Terfavorit
2009 Panasonic Awards Nominasi
Indonesia Kids Choice Awards
2010 Panasonic Gobel Awards Nikita Menang
Festival Film Bandung Aktor Terpuji
Indonesia Kids Choice Awards Aktor Terfavorit
2011 Panasonic Gobel Awards Dia Jantung Hatiku Nominasi
Indonesia Kids Choice Awards
2012 Panasonic Gobel Awards Dewa
Indonesia Kids Choice Awards
2013 Panasonic Gobel Awards Dalam Mihrab Cinta Menang
Indonesia Kids Choice Awards Nominasi
2014 Panasonic Gobel Awards Cinta Anak Cucu Adam Menang
2015 Panasonic Gobel Awards Sakinah Bersamamu
2016 Panasonic Gobel Awards Catatan Hati Seorang Istri 2
Insan Pertelevisian Terbaik Nominasi
2017 Panasonic Gobel Awards Tuhan Beri Kami Cinta Aktor Terfavorit
Infotainment Awards Gorgeous Dad Menang
Indonesian Television Awards Gali Lobang Tutup Lobang Aktor Terpopuler Nominasi
2020 Indonesian Television Awards Samudra Cinta Aktor Sinetron Terpopuler
SCTV Awards Aktor Pendamping Paling Ngetop
Artis Paling Sosmed

Referensi

Catatan kaki
Daftar pustaka

Pranala luar