Lompat ke isi

Once Upon a Time in Chinatown: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Mars1515323 memindahkan halaman Once Upon a Time in Chinatown (seri web) ke Once Upon a Time in Chinatown: Halaman dengan judul Once Upon a Time in Chinatown hanya satu di Wikipedia Indonesia
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 37: Baris 37:
* [[Zack Lee]]
* [[Zack Lee]]
}}
}}
| story =
| writer = {{Plainlist|
* Nara Nugroho
* Hariwi
}}
| cinematography = Gunnar Nimpuno, ICS
| genre = {{Plainlist|
| genre = {{Plainlist|
* [[Film dokumenter|Dokumenter]]
* [[Film dokumenter|Dokumenter]]

Revisi per 20 Oktober 2021 13.06

Once Upon a Time in Chinatown
Genre
Ditulis oleh
  • Nara Nugroho
  • Hariwi
Sutradara
Presenter
Negara asal Indonesia
Bahasa asliIndonesia
Jmlh. musim1
Jmlh. episode7 (daftar episode)
Produksi
Produser eksekutif
  • Clarissa Tanoesoedibjo
ProduserSheila Timothy
Lokasi produksiIndonesia
SinematografiGunnar Nimpuno, ICS
Pengaturan kameraMulti-camera
Durasi25 menit
Rumah produksiLifelike Pictures
DistributorVision Pictures
Rilis asli
JaringanVision+
Rilis11 Oktober 2021 (2021-10-11)

Once Upon a Time in Chinatown[1] merupakan seri web dokumenter, yang pemutaran perdananya rilis pada 11 Oktober 2021 di Vision+. Seri web ini mengisahkan perjalanan restoran-restoran legendaris yang lekat dengan budaya Tionghoa di daerah Kota.[2]

Sinopsis

Once Upon a Time in Chinatown merentangkan kisah perjalanan restoran-restoran legendaris yang lekat dengan budaya Tionghoa di daerah Kota, mereka telah beroperasi selama berpuluh-puluh tahun dan menggali cerita-cerita inspiratif dari para pemilik restoran selama menjalani bisnis dan kehidupan mereka yang belum pernah diceritakan kepada orang luar.[3]

Referensi

  1. ^ "7 Kuliner Tionghoa Legendaris di Kota Tua Jadi Inspirasi Series Once Upon a Time in Chinatown". tabloidbintang.com. 30 September 2021. Diakses tanggal 13 Oktober 2021. 
  2. ^ "Zack Lee Jadi Sutradara, Garap Docuseries Once Upon a Time in Chinatown Bersama Sheila Timothy". tribunnews.com. 28 September 2021. Diakses tanggal 13 Oktober 2021. 
  3. ^ "Mengharukan! Ikuti Episode Perdana Once Upon a Time in Chinatown: Lomie Amen Pinangsia di Vision+!". okezone.com. 12 Oktober 2021. Diakses tanggal 13 Oktober 2021. 

Pranala luar