Kisah Sedih di Hari Minggu: Perbedaan antara revisi
Tampilan
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler |
Tag: kemungkinan IP LTA Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler Suntingan aplikasi Android |
||
Baris 19: | Baris 19: | ||
| Next_year = |
| Next_year = |
||
}} |
}} |
||
"'''Kisah Sedih di Hari Minggu'''" adalah sebuah lagu yang diciptakan oleh [[Tonny Koeswoyo]] dan dinyanyikan oleh grup musik [[Koes Plus]] dan pertama kali muncul di album ''[[Volume 2 (album Koes Plus)|Volume 2]]'' pada tahun |
"'''Kisah Sedih di Hari Minggu'''" adalah sebuah lagu yang diciptakan oleh [[Tonny Koeswoyo]] dan dinyanyikan oleh grup musik [[Koes Plus]] dan pertama kali muncul di album ''[[Volume 2 (album Koes Plus)|Volume 2]]'' pada tahun 1971. Lagu ini merupakan salah satu karyanya yang paling terkenal serta telah menghasilkan beberapa versi [[daur ulang (musik)|daur ulang]]. |
||
== Versi lainnya == |
== Versi lainnya == |
Revisi per 25 November 2021 02.44
"Kisah Sedih di Hari Minggu" | |
---|---|
Lagu oleh Koes Plus | |
dari album Volume 2 | |
Dirilis | Januari 1971 |
Genre | Balada, pop |
Durasi | 3:14 |
Label | Mesra |
Pencipta | Tonny Koeswoyo |
"Kisah Sedih di Hari Minggu" adalah sebuah lagu yang diciptakan oleh Tonny Koeswoyo dan dinyanyikan oleh grup musik Koes Plus dan pertama kali muncul di album Volume 2 pada tahun 1971. Lagu ini merupakan salah satu karyanya yang paling terkenal serta telah menghasilkan beberapa versi daur ulang.
Versi lainnya
"Kisah Sedih di Hari Minggu" | |
---|---|
Singel oleh Marshanda | |
dari album Marshanda | |
Dirilis | 2004 |
Direkam | 2004 |
Genre | Pop, R&B |
Durasi | 4:27 |
Label | Sony Music Entertainment Indonesia |
Pencipta | Tonny Koeswoyo |
- Lagu ini muncul pada album kompilasi aransemen baru berjudul The Best of Koes Volume 2 yang dirilis pada tahun 1974.
- Aktris dan penyanyi Marshanda menyanyikan lagu "Kisah Sedih di Hari Minggu" dengan aransemen ulang oleh Tohpati pada album eponimnya.[1] Lagu ini merupakan jalur suara untuk sinetron Kisah Sedih di Hari Minggu.