Lompat ke isi

Operasi Crossroads: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Perubahan kosmetika
terjemahkan idiom en:wikt:witches' brew
Baris 13: Baris 13:
}}
}}


'''Operasi Crossroads''' adalah serangkaian uji coba nuklir yang dilakukan oleh Amerika Serikat di [[Atol Bikini]], [[Samudera Pasifik]], pada musim panas 1946. Tujuan operasi ini adalah untuk menguji pengaruh senjata nuklir terhadap kapal angkatan laut. Tekanan untuk membatalkan operasi ini datang dari para ilmuwan dan diplomat. Para ilmuwan yang terlibat dalam [[Proyek Manhattan]] menilai bahwa operasi tersebut tidak perlu dilakukan karena membahayakan lingkungan. Riset yang dilakukan oleh [[Los Alamos National Laboratory|Los Alamos]] menunjukkan bahwa uji coba ini akan mengubah "kondisi air di sekitar permukaan ledakan menjadi minuman penyihir" akibat [[radioaktif]]. Untuk mempersiapkan uji coba ini, penduduk asli Bikini dipindahkan ke pulau-pulau yang lebih kecil dan tidak berpenghuni.<ref>{{Citation
'''Operasi Crossroads''' adalah serangkaian uji coba nuklir yang dilakukan oleh Amerika Serikat di [[Atol Bikini]], [[Samudera Pasifik]], pada musim panas 1946. Tujuan operasi ini adalah untuk menguji pengaruh senjata nuklir terhadap kapal angkatan laut. Tekanan untuk membatalkan operasi ini datang dari para ilmuwan dan diplomat. Para ilmuwan yang terlibat dalam [[Proyek Manhattan]] menilai bahwa operasi tersebut tidak perlu dilakukan karena membahayakan lingkungan. Riset yang dilakukan oleh [[Los Alamos National Laboratory|Los Alamos]] menunjukkan bahwa uji coba ini akan mengubah "kondisi air di sekitar permukaan ledakan menjadi cairan mematikan" akibat [[radioaktif]]. Untuk mempersiapkan uji coba ini, penduduk asli Bikini dipindahkan ke pulau-pulau yang lebih kecil dan tidak berpenghuni.<ref>{{Citation
|last = Niedenthal
|last = Niedenthal
|first = Jack
|first = Jack

Revisi per 3 Januari 2022 12.51

Operation Crossroads
Awan berbentuk jamur dan cipratan air akibat ledakan nuklir bawah air Baker pada 25 Juli 1946.
Information
NegaraAmerika Serikat
TempatNE Lagoon, Bikini Atoll
Periode1946
Jumlah pengujian2
Jenis pengujianDijatuhkan dari langit ke dasar laut
Kekuatan maks.23 kiloton TNT (96 TJ)
Kronologi rangkaian uji coba

Operasi Crossroads adalah serangkaian uji coba nuklir yang dilakukan oleh Amerika Serikat di Atol Bikini, Samudera Pasifik, pada musim panas 1946. Tujuan operasi ini adalah untuk menguji pengaruh senjata nuklir terhadap kapal angkatan laut. Tekanan untuk membatalkan operasi ini datang dari para ilmuwan dan diplomat. Para ilmuwan yang terlibat dalam Proyek Manhattan menilai bahwa operasi tersebut tidak perlu dilakukan karena membahayakan lingkungan. Riset yang dilakukan oleh Los Alamos menunjukkan bahwa uji coba ini akan mengubah "kondisi air di sekitar permukaan ledakan menjadi cairan mematikan" akibat radioaktif. Untuk mempersiapkan uji coba ini, penduduk asli Bikini dipindahkan ke pulau-pulau yang lebih kecil dan tidak berpenghuni.[1]

Bom yang digunakan adalah Baker, senjata 23-kiloton nuklir yang diledakkan di bawah laut Bikini Atoll pada tahun 1946. Kapal laut yang mengambil foto dokumentasi pun relatif dekat, serta tidak diberi perlindungan terhadap dampak ledakan.

Catatan kaki

  1. ^ Niedenthal, Jack (2008), A Short History of the People of Bikini Atoll, diakses tanggal 2009-12-05 

Referensi

Pranala luar