Andi Tenri Natassa: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Bintang Gemintang (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 13: Baris 13:
}}
}}


'''Andi Tenri Gusti Harnum Natassya''' ({{lahirmati|[[Balikpapan]], |11|8|1993}}), adalah juara ketiga pada kontes [[Puteri Indonesia 2011]] dan mewakili [[Indonesia]] pada kontes [[Miss Asia Pacific World 2012]].<ref>[http://female.kompas.com/read/2011/10/08/0112542/Puteri.Indonesia.2011.Maria.Selena.dari.Jawa.Tengah Maria Selena is Puteri Indonesia 2011]</ref>
'''[[Andi (gelar)|Andi]] Tenri Gusti Harnum Natassya''' ({{lahirmati|[[Balikpapan]], |11|8|1993}}), adalah juara ketiga pada kontes [[Puteri Indonesia 2011]] dan mewakili [[Indonesia]] pada kontes [[Miss Asia Pacific World 2012]].<ref>[http://female.kompas.com/read/2011/10/08/0112542/Puteri.Indonesia.2011.Maria.Selena.dari.Jawa.Tengah Maria Selena is Puteri Indonesia 2011]</ref>


== Kehidupan pribadi ==
== Kehidupan pribadi ==

Revisi per 15 Mei 2022 06.07

Andi Tenri Natassa
Berkas:Andi Tenri Natassa.jpg
LahirAndi Tenri Natassa
11 Agustus 1993
Balikpapan, Indonesia
Tinggi172 m (564 ft 3+12 in)
GelarPuteri Indonesia Pariwisata 2011
Suami/istriIrwan Anwar
Pemenang kontes kecantikan
Warna rambutHitam
Warna mataHitam
Kompetisi
utama
Puteri Indonesia 2011
(Runner-up II)
Miss Asia Pacific World 2012 (Top 15)

Andi Tenri Gusti Harnum Natassya (lahir 11 Agustus 1993), adalah juara ketiga pada kontes Puteri Indonesia 2011 dan mewakili Indonesia pada kontes Miss Asia Pacific World 2012.[1]

Kehidupan pribadi

Andi Tenri Gusti Harnum Natassa, yang akrab disapa Chaca merupakan putri pasangan Andi Taufan Oddang dan Dewie Aryaliniza. Natassa adalah mahasiswi International Business Administration di Swiss German University.[2]

Kontes kecantikan

Puteri Indonesia 2011

Ia mewakili provinsi Sulawesi Selatan dalam kontes Puteri Indonesia 2011 dan meraih posisi juara ketiga yang memberikannya gelar Puteri Indonesia Pariwisata. Selain itu ia juga meraih gelar Puteri Berbakat dan Puteri Favorit.[3]

Miss Asia Pacific World 2012

Natassa berkompetisi mewakili Indonesia pada kontes Miss Asia Pacific World 2012 di Seoul, Korea dan ia meraih posisi Top 15 dan Runner-up Best National Costume.

Prestasi

Referensi

  1. ^ Maria Selena is Puteri Indonesia 2011
  2. ^ "Foto Biodata Andi Tenri Gusti Harnum Natassya, Putri Indonesia Wakil Sulawesi Selatan". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-01-18. Diakses tanggal 2013-09-16. 
  3. ^ "Natassa Profile". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-02-07. Diakses tanggal 2013-09-16. 

Pranala luar

Didahului oleh:
Gorontalo Alessandra Khadijah Usman
Puteri Indonesia Pariwisata
2011
Diteruskan oleh:
Bali Cok Istri Krisnanda Widani