Alfonsus Rondonuwu: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Glorious Engine (bicara | kontrib)
←Membuat halaman berisi 'jmpl|Alfonsus Rondonuwu '''Alfonsus Rondonuwu''' ({{lahirmati||24|8|1911||14|8|1955}}) adalah seorang pendeta dan politikus Indonesia. Lahir di Tondano, Minahasa, ia menempuh pendidikan di Sekolah Pendeta di Minahasa pada tahun 1935. Dari 1935 sampai 1938, ia bekerja di Minahasa. Dari 1939 sampai 1946, ia bekerja di Toli-Toli. Selama pendudukan Hindia Belanda oleh Jepang, ia bergera...'
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
 
Glorious Engine (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 2: Baris 2:
'''Alfonsus Rondonuwu''' ({{lahirmati||24|8|1911||14|8|1955}}) adalah seorang pendeta dan politikus Indonesia. Lahir di [[Tondano]], [[Minahasa]], ia menempuh pendidikan di Sekolah Pendeta di Minahasa pada tahun 1935. Dari 1935 sampai 1938, ia bekerja di Minahasa. Dari 1939 sampai 1946, ia bekerja di [[Toli-Toli]].
'''Alfonsus Rondonuwu''' ({{lahirmati||24|8|1911||14|8|1955}}) adalah seorang pendeta dan politikus Indonesia. Lahir di [[Tondano]], [[Minahasa]], ia menempuh pendidikan di Sekolah Pendeta di Minahasa pada tahun 1935. Dari 1935 sampai 1938, ia bekerja di Minahasa. Dari 1939 sampai 1946, ia bekerja di [[Toli-Toli]].


Selama [[pendudukan Hindia Belanda oleh Jepang]], ia bergerak aktif menentang kekuasaan Jepang. Pada tahun 1947, ia bekerja sebagao pendeta di [[Semarang]]. Pada masa [[Agresi Militer Belanda II]], ia mendadi anggota [[Dewan Perwakilan Rakyat]] [[Jawa Tengah]]. Pada masa [[Republik Indonesia Serikat]], ia diangkat sebagai anggota DPR RIS. Sejak masa [[Negara Kesatuan Republik Indonesia]], ia menjadi anggota DPR RI.<ref>https://books.google.co.id/books?id=0O3Z5HNNghUC&pg=PA45#v=onepage&q&f=false</ref>
Selama [[pendudukan Hindia Belanda oleh Jepang]], ia bergerak aktif menentang kekuasaan Jepang. Pada tahun 1947, ia bekerja sebagai pendeta di [[Semarang]]. Pada masa [[Agresi Militer Belanda II]], ia mendadi anggota [[Dewan Perwakilan Rakyat]] [[Jawa Tengah]]. Pada masa [[Republik Indonesia Serikat]], ia diangkat sebagai anggota DPR RIS. Sejak masa [[Negara Kesatuan Republik Indonesia]], ia menjadi anggota DPR RI.<ref>https://books.google.co.id/books?id=0O3Z5HNNghUC&pg=PA45#v=onepage&q&f=false</ref>


== Referensi ==
== Referensi ==

Revisi per 16 Mei 2022 05.24

Alfonsus Rondonuwu

Alfonsus Rondonuwu (24 Agustus 1911 – 14 Agustus 1955) adalah seorang pendeta dan politikus Indonesia. Lahir di Tondano, Minahasa, ia menempuh pendidikan di Sekolah Pendeta di Minahasa pada tahun 1935. Dari 1935 sampai 1938, ia bekerja di Minahasa. Dari 1939 sampai 1946, ia bekerja di Toli-Toli.

Selama pendudukan Hindia Belanda oleh Jepang, ia bergerak aktif menentang kekuasaan Jepang. Pada tahun 1947, ia bekerja sebagai pendeta di Semarang. Pada masa Agresi Militer Belanda II, ia mendadi anggota Dewan Perwakilan Rakyat Jawa Tengah. Pada masa Republik Indonesia Serikat, ia diangkat sebagai anggota DPR RIS. Sejak masa Negara Kesatuan Republik Indonesia, ia menjadi anggota DPR RI.[1]

Referensi