Lompat ke isi

Nmixx: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Perbaikan nama member
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 25: Baris 25:
| past_members =
| past_members =
}}
}}
'''NMIXX'''({{korean|엔믹스}})adalah [[Grup vokal perempuan|grup vokal wanita]] beranggotakan tujuh orang Lily, Seol Sullyoon, Oh Haewon, Kim Jiwoo, Bae Jinsol, Jang Kyujin, dan Jinni,Adelin Naskuna yang diluncurkan oleh agensi asal [[Korea Selatan]], [[JYP Entertainment]]. Setelah agensi ini meluncurkan grup itzy pada tahun 2019, ini adalah pertama kalinya mereka meluncurkan grup vokal wanita setelah tiga tahun. Grup ini terdiri dari tujuh anggota: Lily, Haewon, Sullyoon, Jinni, Bae, Jiwoo dan Kyujin,Delin mereka resmi debut pada 22 Februari 2022. <ref name="1ST DEBUT SINGLE">{{cite tweet|user=NMIXX_official|number=1414419417375465476|title=#BLIND_PACKAGE GRAND PREVIEW 🏆|date=2021-07-12|accessdate=2022-01-26|language=ko}}</ref> Jumlah penayangan MV dari lagu debut yang berjudul "O.O" mencapai 19,7 juta view dalam 5 hari, menjadikan lagu debut grup dengan jumlah penayangan 5 hari terbanyak pada paruh pertama 2022 dan juga menjadi salah satu lagu debut grup dengan jumlah penayangan 5 hari terbanyak per 2021 - 2022.
'''NMIXX'''({{korean|엔믹스}})adalah [[Grup vokal perempuan|grup vokal wanita]] beranggotakan tujuh orang Lily, Seol Yoonah, Oh Haewon, Kim Jiwoo, Bae Jinsol, Jang Kyujin, dan Choi Yunjin, Yang diluncurkan oleh agensi asal [[Korea Selatan]], [[JYP Entertainment]]. Setelah agensi ini meluncurkan grup itzy pada tahun 2019, ini adalah pertama kalinya mereka meluncurkan grup vokal wanita setelah tiga tahun. Grup ini terdiri dari tujuh anggota: Lily, Haewon, Sullyoon, Jinni, Bae, Jiwoo dan Kyujin,Delin mereka resmi debut pada 22 Februari 2022. <ref name="1ST DEBUT SINGLE">{{cite tweet|user=NMIXX_official|number=1414419417375465476|title=#BLIND_PACKAGE GRAND PREVIEW 🏆|date=2021-07-12|accessdate=2022-01-26|language=ko}}</ref> Jumlah penayangan MV dari lagu debut yang berjudul "O.O" mencapai 19,7 juta view dalam 5 hari, menjadikan lagu debut grup dengan jumlah penayangan 5 hari terbanyak pada paruh pertama 2022 dan juga menjadi salah satu lagu debut grup dengan jumlah penayangan 5 hari terbanyak per 2021 - 2022.


== Nama ==
== Nama ==

Revisi per 11 Juni 2022 09.16

NMIXX
엔믹스
AsalSeoul, Korea Selatan
Genre Mixx Pop
Tahun aktif2022 (2022)–sekarang
Label
Artis terkaitJYP Nation
Anggota
  • Haewon O
  • Sullyoon S
  • Jinni
  • Bae J
  • Jiwoo K
  • Kyujin J
  • Lily M

NMIXXHangul엔믹스)adalah grup vokal wanita beranggotakan tujuh orang Lily, Seol Yoonah, Oh Haewon, Kim Jiwoo, Bae Jinsol, Jang Kyujin, dan Choi Yunjin, Yang diluncurkan oleh agensi asal Korea Selatan, JYP Entertainment. Setelah agensi ini meluncurkan grup itzy pada tahun 2019, ini adalah pertama kalinya mereka meluncurkan grup vokal wanita setelah tiga tahun. Grup ini terdiri dari tujuh anggota: Lily, Haewon, Sullyoon, Jinni, Bae, Jiwoo dan Kyujin,Delin mereka resmi debut pada 22 Februari 2022. [1] Jumlah penayangan MV dari lagu debut yang berjudul "O.O" mencapai 19,7 juta view dalam 5 hari, menjadikan lagu debut grup dengan jumlah penayangan 5 hari terbanyak pada paruh pertama 2022 dan juga menjadi salah satu lagu debut grup dengan jumlah penayangan 5 hari terbanyak per 2021 - 2022.

Nama

Nama grup NMIXX terdiri dari N dan MIX. N singkatan dari now, new, dan next, sedangkan MIX menunjukkan bahwa ini adalah sekelompok wajah yang beragam, NMixx, yang terdiri dari dua kata, berarti "grup terbaik di era baru" [2]. Pada 1 Maret 2022, NMIXX melakukan showcase debutnya dan mengumumkan nama fandom mereka, yaitu "NSWER" yang merupakan gabungan dari kata North, South, West, East, Router.

Referensi

  1. ^ @NMIXX_official (2021-07-12). "#BLIND_PACKAGE GRAND PREVIEW 🏆" (Tweet) (dalam bahasa Korea). Diakses tanggal 2022-01-26 – via Twitter. 
  2. ^ 지민경 (2022-01-26). "JYP, 新 걸그룹 이름 'NMIXX' 최초 공개..2월 핫 데뷔 [공식]". OSEN (dalam bahasa Korea). Diakses tanggal 2022-01-26.