Lompat ke isi

Jember, Jember: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Adysff (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler Suntingan aplikasi Android
Adysff (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler Suntingan aplikasi Android
Baris 11: Baris 11:
| dati3 = Kecamatan
| dati3 = Kecamatan
| wilayah = -
| wilayah = -
| kecamatan = [[Kaliwates, Jember|Kaliwates]]<br />[[Patrang, Jember|Patrang]]<br/>[[Sumbersari, Jember|Sumbersari]]
| kecamatan = 3
| kelurahan = 22
| kelurahan = 22
| peresmian ibu kota =
| peresmian ibu kota = -
| dasar hukum =
| dasar hukum = -
| penduduk = -
| penduduk = -
| penduduk_tahun = -
| penduduk_tahun = -
Baris 23: Baris 23:
| zona = [[Waktu Indonesia Barat|WIB]]
| zona = [[Waktu Indonesia Barat|WIB]]
| zona_utc = +7
| zona_utc = +7
| kodearea =
| kodearea = -
| fauna = -
| fauna = -
| flora = -
| flora = -
Baris 33: Baris 33:
'''Kota Jember''' adalah Ibukota dari Kabupaten Jember yang secara administrasi berada di 3 kecamatan yaitu Kecamatan Kaliwates, Patrang, dan Sumbersari
'''Kota Jember''' adalah Ibukota dari Kabupaten Jember yang secara administrasi berada di 3 kecamatan yaitu Kecamatan Kaliwates, Patrang, dan Sumbersari


Kecamatan Jember dahulu menjadi pusat pemerintahan [[Kabupaten Jember]] dan [[Kota Administratif]] Jember sebelum dihapus dengan dasar Peraturan Pemerintah Nomor 14 Tahun 1976 tanggal 19 April 1976 dan dipecah menjadi 3 kecamatan yaitu Kecamatan [[Kaliwates, Jember|Kaliwates]], Kecamatan [[Patrang, Jember|Patrang]] dan Kecamatan [[Sumbersari, Jember|Sumbersari]]. Ketiga kecamatan tersebut juga menjadi inti dari pusat pemerintahan dan perekonomian [[Kabupaten Jember]]. Namun meskipun sudah dipecah menjadi 3 kecamatan baru, Masyarakat Jember dan luar Kabupaten Jember sampai sekarang masih menyebut jika Ibukota [[Kabupaten Jember]] berada di kota Jember.
Kota Jember dahulu bernama Kecamatan Jember dan menjadi pusat pemerintahan [[Kabupaten Jember]] dan [[Kota Administratif]] Jember. Kemudian Kecamatan Jember dihapus dengan dasar Peraturan Pemerintah Nomor 14 Tahun 1976 tanggal 19 April 1976 dan dipecah menjadi 3 kecamatan yaitu Kecamatan [[Kaliwates, Jember|Kaliwates]], Kecamatan [[Patrang, Jember|Patrang]] dan Kecamatan [[Sumbersari, Jember|Sumbersari]]. Ketiga kecamatan tersebut tetap menjadi pusat pemerintahan dan perekonomian [[Kabupaten Jember]].

Sekarang Ibukota Kabupaten Jember secara resmi berada di [[Kaliwates, Jember|Kecamatan Kaliwates]] karna letak Kantor Bupati berada di kecamatan tersebut. Sedangkan gedung DPRD Kabupaten Jember berada di [[Sumbersari, Jember|Kecamatan Sumbersari]].

Revisi per 12 Juli 2022 07.46

Kota Jember
Peta lokasi Kota Jember
Peta lokasi Kota Jember
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Timur
KabupatenJember
Kecamatan3
Peresmian ibu kota-
Dasar hukum-
Populasi
 • Total-
Zona waktuUTC+7 (WIB)
Kode area telepon-

Kota Jember adalah Ibukota dari Kabupaten Jember yang secara administrasi berada di 3 kecamatan yaitu Kecamatan Kaliwates, Patrang, dan Sumbersari

Kota Jember dahulu bernama Kecamatan Jember dan menjadi pusat pemerintahan Kabupaten Jember dan Kota Administratif Jember. Kemudian Kecamatan Jember dihapus dengan dasar Peraturan Pemerintah Nomor 14 Tahun 1976 tanggal 19 April 1976 dan dipecah menjadi 3 kecamatan yaitu Kecamatan Kaliwates, Kecamatan Patrang dan Kecamatan Sumbersari. Ketiga kecamatan tersebut tetap menjadi pusat pemerintahan dan perekonomian Kabupaten Jember.