Lompat ke isi

IDF1: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Penggantian teks otomatis (-Perancis +Prancis)
Tak
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 2: Baris 2:
name = IDF1|
name = IDF1|
logosize = 100px|
logosize = 100px|
logofile = IDF1 logo.png|
logofile = idf1 2017 logo.jpg|
logoalt = |
logoalt = |
launch = [[20 Maret]] [[2008]]|
launch = [[20 Maret]] [[2008]]|

Revisi per 25 Agustus 2022 10.33

IDF1
Diluncurkan20 Maret 2008
NegaraPrancis
Situs webwww.idf1.fr

IDF1 merupakan sebuah saluran televisi keluarga lokal Prancis. Mengudara pada layanan TNT ke region Île-de-France dari Menara Eiffel. Dimiliki oleh Groupe JLA.

Sejarah

Setelah penolakan "DO-TV" dan "CLUB-RECRE" pada layanan TNT, IDF1 akhirnya dipilih oleh Conseil supérieur de l'audiovisuel (CSA) tanggal 5 Juni 2007, untuk mengudara pada saluran 22 pada layanan TNT di Île-de-France.

Pada sore 20 Maret 2008, IDF1 diluncurkan.

Penyiaran

Sejak 20 Maret 2008, IDF1 mengudara pada saluran 22 layanan TNT di Île-de-France dari Menara Eiffel, dan juga di Numéricâble (Saluran 17) dan jaringan ADSL. Saluran ini akan mencakup wilayah berpenduduk 12 juta orang, atau wilayah yang sama dengan 3 kali luas Komunitas Prancis di Belgia.

Pranala luar