Lompat ke isi

Bidadari yang Terluka: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan visualeditor-wikitext
Baris 77: Baris 77:
Hariman, pengusaha sukses yang tidak memiliki keturunan, menikah kembali dengan Herawati. Hariman berstatus janda dengan Erdin dan Rosita. Perusahaannya maju, membuatnya kaya, tetapi tidak membuat kehidupan rumah tangganya tentram. Namun, Hera tetap berjuang menguasai harta suaminya, tetapi sikapnya menjadi angkuh dan sangat berkuasa.
Hariman, pengusaha sukses yang tidak memiliki keturunan, menikah kembali dengan Herawati. Hariman berstatus janda dengan Erdin dan Rosita. Perusahaannya maju, membuatnya kaya, tetapi tidak membuat kehidupan rumah tangganya tentram. Namun, Hera tetap berjuang menguasai harta suaminya, tetapi sikapnya menjadi angkuh dan sangat berkuasa.


Novia, wanita berhati lembut, menjodohkan dengan Erdin. Hariman mengancam Hera jika mereka menghalangi pernikahan Erdin dan Via. Setelah Erdin dan Via menikah dan tinggal bersama Hera, Via tidak bisa memperoleh kebahagiaannya. Ricky —keponakan dari Hariman— yang selalu membela dan menggagalkan niat buruk Hera dan Rosita. Nita dan Anton juga muncul, hidup dalam ketidakselarasan. Nita mendikte adik Anton, Karina dan Utari yang tinggal di rumahnya. Hera menyiksa Via pada kecelakaan, dan menyebut Via merugikan keluarganya. Via akhirnya mengalami kecelakaan fatal, kemudian melakukan operasi plastik, dan namanya diganti menjadi Mayang. Dengan bantuan Ricky yang memperkenalkan dirinya sebagai asisten Mayang, mereka memberi pelajaran untuk Hera, Rosita dan Erdin.<ref>{{Cite web|title=Sinopsis Bidadari yang Terluka|url=http://www.starvisionplus.com/sinetron/bidadari.shtml|archive-url=https://web.archive.org/web/20010306195742/http://www.starvisionplus.com/sinetron/bidadari.shtml|archive-date=2001-03-06|url-status=dead|work=Starvision Plus|access-date=2022-06-10}}</ref>
Novia, wanita berhati lembut, menjodohkan dengan Erdin. Hariman mengancam Hera jika mereka menghalangi pernikahan Erdin dan Via. Setelah Erdin dan Via menikah dan tinggal bersama Hera, Via tidak bisa memperoleh kebahagiaannya. Ricky —keponakan dari Hariman— yang selalu membela dan menggagalkan niat buruk Hera dan Rosita.
Di sisi lain, muncul pasangan muda yang bernama Nita dan Anton yang hidup dalam ketidakselarasan. Nita mendikte kedua adik Anton, Karina dan Utari yang tinggal di rumahnya. Hera menyiksa Via pada kecelakaan, dan menyebut Via merugikan keluarganya. Via akhirnya mengalami kecelakaan fatal, kemudian melakukan operasi plastik, dan namanya diganti menjadi Mayang. Dengan bantuan Ricky yang memperkenalkan dirinya sebagai asisten Mayang, mereka memberi pelajaran untuk Hera, Rosita dan Erdin.<ref>{{Cite web|title=Sinopsis Bidadari yang Terluka|url=http://www.starvisionplus.com/sinetron/bidadari.shtml|archive-url=https://web.archive.org/web/20010306195742/http://www.starvisionplus.com/sinetron/bidadari.shtml|archive-date=2001-03-06|url-status=dead|work=Starvision Plus|access-date=2022-06-10}}</ref>


== Pemeran ==
== Pemeran ==
Baris 83: Baris 85:
! Pemeran !! Peran
! Pemeran !! Peran
|-
|-
| [[Ria Irawan]] || Novia (Via{{efn|Via adalah nama panggilan yang biasa disebut orang-orang terdekat Novia, terutama Utari.}}/Mayang{{efn|Pada awalnya, ia bernama Novia sebelum menderita kecelakaan fatal. Namun, setelah melakukan proses operasi, namanya diganti menjadi Mayang.}})
| [[Ria Irawan]] || Novia (Via/Mayang{{efn|Nama samaran ketika Novia selesai melakukan proses operasi plastik.}})
|-
|-
| [[Donny Damara]] || Ricky/Burhan{{efn|Nama samaran ketika Ricky menjadi pengusaha Arab yang kaya raya.}}
| [[Donny Damara]] || Ricky/Burhan{{efn|Nama samaran ketika Ricky menjadi pengusaha Arab yang kaya raya.}}

Revisi per 7 September 2022 13.17

Bidadari yang Terluka
Genre
SkenarioEddy D. Iskandar
CeritaTeam Starvision
SutradaraChrist Helweldery
Pemeran
Penggubah lagu temaIta Purnamasari
Lagu pembuka"Bidadari yang Terluka" — Ita Purnamasari
Lagu penutup"Bidadari yang Terluka" — Ita Purnamasari
Penata musikDwiki Dharmawan
Negara asalIndonesia
Bahasa asliBahasa Indonesia
Jmlh. musim1
Jmlh. episode26 (daftar episode)
Produksi
Produser eksekutifRaj Indra Singh
Produser
Pengaturan kameraKamera tunggal
Durasi60 menit
Rumah produksiKharisma Starvision Plus
Rilis asli
JaringanRCTI
Rilis6 Juni (1997-06-06) –
19 Desember 1997 (1997-12-19)

Bidadari yang Terluka adalah sinetron Indonesia produksi Kharisma Starvision Plus yang ditayangkan perdana pada 6 Juni 1997 pukul 19.30 WIB di RCTI. Sinetron ini disutradarai oleh Christ Helweldery dan dibintangi oleh Ria Irawan, Donny Damara dan Bella Saphira.[1][2]

Sinopsis

Hariman, pengusaha sukses yang tidak memiliki keturunan, menikah kembali dengan Herawati. Hariman berstatus janda dengan Erdin dan Rosita. Perusahaannya maju, membuatnya kaya, tetapi tidak membuat kehidupan rumah tangganya tentram. Namun, Hera tetap berjuang menguasai harta suaminya, tetapi sikapnya menjadi angkuh dan sangat berkuasa.

Novia, wanita berhati lembut, menjodohkan dengan Erdin. Hariman mengancam Hera jika mereka menghalangi pernikahan Erdin dan Via. Setelah Erdin dan Via menikah dan tinggal bersama Hera, Via tidak bisa memperoleh kebahagiaannya. Ricky —keponakan dari Hariman— yang selalu membela dan menggagalkan niat buruk Hera dan Rosita.

Di sisi lain, muncul pasangan muda yang bernama Nita dan Anton yang hidup dalam ketidakselarasan. Nita mendikte kedua adik Anton, Karina dan Utari yang tinggal di rumahnya. Hera menyiksa Via pada kecelakaan, dan menyebut Via merugikan keluarganya. Via akhirnya mengalami kecelakaan fatal, kemudian melakukan operasi plastik, dan namanya diganti menjadi Mayang. Dengan bantuan Ricky yang memperkenalkan dirinya sebagai asisten Mayang, mereka memberi pelajaran untuk Hera, Rosita dan Erdin.[3]

Pemeran

Pemeran Peran
Ria Irawan Novia (Via/Mayang[a])
Donny Damara Ricky/Burhan[b]
Bella Saphira N/A
Dian Nitami Karina
Nafa Urbach Utari
Drg. Fadly Himawan
Hariman
Nenny Triana Laksmini
Dicky Chandra Erdin
Henidar Amroe Herawati (Hera)
Cindy C. Harahap Miranda
Donny Kesuma Anton
Jane Catherine Nita
Adjie Massaid N/A
Jihan Fahira Sofia
Jamil Reza Yoga
Teguh Yulianto N/A
Rudy Chysara Hendra
Sonia N/A
Dominique Rosita
Cindy Fatika Sari Santi
Ponco Buwono Helmy
Keterangan
  • N/Aː Not available

Lagu tema

Judul lagu Penyanyi Pencipta Produksi
"Bidadari yang Terluka" Ita Purnamasari Dwiki Dharmawan dan Eddy D. Iskandar Kharisma Starvision Plus
Keterangan
  Lagu tema utama

Catatan

  1. ^ Nama samaran ketika Novia selesai melakukan proses operasi plastik.
  2. ^ Nama samaran ketika Ricky menjadi pengusaha Arab yang kaya raya.

Referensi

  1. ^ "Akting Sejak Umur 4 Tahun, Ini Film, Sinetron dan Lagu yang Dibintangi Ria Irawan Saat Masih Hidup". Tribunnews. 2020-01-06. Diakses tanggal 2022-03-27. 
  2. ^ "Artis Cantik Berjulukan Ratu Sinetron Tahun 90-an". Master People (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2022-05-19. 
  3. ^ "Sinopsis Bidadari yang Terluka". Starvision Plus. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2001-03-06. Diakses tanggal 2022-06-10. 

Pranala luar

Templat:Kharisma Starvision Plus RCTI