Lompat ke isi

Metonimia: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
RB515 (bicara | kontrib)
Perbaikan penulisan
RB515 (bicara | kontrib)
k Perbaikan kata
Baris 1: Baris 1:
'''Metonimia''' adalah sebuah nama atau ekspresi yang digunakan untuk mengganti penyebutan sesuatu yang lain yang keduanya terikat erat. Kata ini merupakan kata serapan dari [[bahasa Inggris]] ''metonymy'', dan dari [[Bahasa Yunani Kuno|bahasa Yunani kuno]] μετωνυμία, ''metōnymía,'' yang bermakna "perubahan nama", dari μετά, ''metá'' yang bermakna "sesudah", "setelah", atau "melampaui" and -ωνυμία, ''-ōnymía'', akhiran (sufiks) yang menyebutkan kelas kata, dari ὄνυμα, ''ónyma'' atau ὄνομα, ''ónoma'' yang bermakna "nama".
'''Metonimia''' adalah sebuah nama atau ekspresi yang digunakan untuk mengganti penyebutan sesuatu yang lain yang keduanya terikat erat. Kata ini merupakan kata serapan dari [[bahasa Inggris]] ''metonymy'', dan dari [[Bahasa Yunani Kuno|bahasa Yunani kuno]] μετωνυμία, ''metōnymía,'' yang bermakna "perubahan nama", dari μετά, ''metá'' yang bermakna "sesudah", "setelah", atau "melampaui", dan -ωνυμία, ''-ōnymía'', akhiran (sufiks) yang menyebutkan kelas kata, dari ὄνυμα, ''ónyma,'' atau ὄνομα, ''ónoma'' yang bermakna "nama".


Contoh dari metonimia diantaranya:
Contoh dari metonimia diantaranya:

Revisi per 28 Januari 2023 11.16

Metonimia adalah sebuah nama atau ekspresi yang digunakan untuk mengganti penyebutan sesuatu yang lain yang keduanya terikat erat. Kata ini merupakan kata serapan dari bahasa Inggris metonymy, dan dari bahasa Yunani kuno μετωνυμία, metōnymía, yang bermakna "perubahan nama", dari μετά, metá yang bermakna "sesudah", "setelah", atau "melampaui", dan -ωνυμία, -ōnymía, akhiran (sufiks) yang menyebutkan kelas kata, dari ὄνυμα, ónyma, atau ὄνομα, ónoma yang bermakna "nama".

Contoh dari metonimia diantaranya:

  • Istana yang terkadang digunakan sebagai ganti penyebutan pemerintah eksekutif atau presiden.
  • Nama ibu kota negara seperti Washington, D.C. atau Beijing yang terkadang digunakan sebagai ganti penyebutan institusi pemerintahannya.
  • "Tanda tanya besar" yang digunakan untuk mendeskripsikan seseorang atau sesuatu yang diragukan atau membingungkan.

Lihat pula