Lompat ke isi

Lupus V: Iiih Syereeem!: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Replace/delete general category to spesific category (via JWB)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
k Pranala luar: clean up
Baris 44: Baris 44:
[[Kategori:Film Indonesia]]
[[Kategori:Film Indonesia]]
[[Kategori:Film Indonesia tahun 1991]]
[[Kategori:Film Indonesia tahun 1991]]

[[Kategori:Film Starvision]]
[[Kategori:Film Starvision]]



Revisi per 2 Februari 2023 23.48

Lupus V: Iiih Syereeem!
SutradaraAchiel Nasrun
ProduserJohny Pondanga
Anton Indracaya
Ditulis olehHilman Hariwijaya
Eddy Suhendro
PemeranRyan Hidayat
Diah Permatasari
Firda Razak
Conny Nurlita
Anwar Fuady
Pak Tile
Tatiek Wardiono
Doddy Priyambodo
Agyl Shahriar
Anton Indracaya
Doddy Priambodo
Minel
Penata musikFariz RM
Iwan Madjid
Darwin Nugraha
SinematograferMax J. Pakasi
PenyuntingSyamsuri, SK
Perusahaan
produksi
PT. Lia Indah Swastika Film & PT. Pancaran Indah Cine Film
DistributorPT. Kharisma Starvision Plus
Tanggal rilis
1991
Durasi84 menit
NegaraIndonesia

Lupus V: Iiih Syereeem! adalah film Lupus yang kelima. Film drama komedi Indonesia yang dibuat berdasarkan cerita dari Hilman Hariwijaya. Disutradarai oleh Achiel Nasrun, mengisahkan tentang Lulu (Firda Razak) yang akan dijodohkan dengan Pak Galiman (Pak Tile). Yang awalnya mereka mengira Pak Galiman akan menikah dengan Mami mereka. Seperti film-film sebelumnya, film ini bergenre komedi. Menjadi film terakhir dari serial Lupus yang diperankan oleh Ryan Hidayat.

Sinopsis

Lupus (Ryan Hidayat) jatuh cinta pada Kunti (Diah Permatasari), anak Pak Galiman (Pak Tile). Pak Galiman sendiri adalah duda yang tengah mencari istri pengganti karena Kunti dianggapnya sudah besar. Untuk mensukseskan niat Pak Galiman, Oom Agus (Anwar Fuady) membantu mencarikan calon ibu baru pada Kunti. Ia mendekati ibu Lupus (Tatiek Wardiono) yang janda hingga membuat adik Lupus, Lulu (Firda Razak) benci pada pria itu. Ketika Lupus apel ke rumah Kunti, barulah ketahuan bahwa Pak Galiman sedang mencari istri atas bantuan Oom Agus. Yang disodorkan Oom Agus pada Pak Galiman ternyata bukan ibu Lupus, melainkan justru Lulu. Maka, Lupus dan Kunti mencoba menyadarkan semua orang agar tidak terjadi lamaran Pak Galiman pada Lulu.

Saat ini film tersebut didistribusikan oleh PT. KHARISMA STARVISION PLUS

Pemeran

  • Ryan Hidayat sebagai Lupus
  • Firdha Kustler sebagai Lulu
  • Diah Permatasari sebagai Kunti
  • Anwar Fuady sebagai Om Agus
  • Pak Tile sebagai Pak Galiman
  • Tatiek Wardiono sebagai Mami

Pranala luar