Lompat ke isi

Serie A 1994–1995: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
k clean up
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.9.3
Baris 245: Baris 245:
| style="font-weight: bold;background-color:#FFBBBB;" |12
| style="font-weight: bold;background-color:#FFBBBB;" |12
|}
|}
<div class="reflist">Sumber: [http://www.legaseriea.it/en/serie-a/league-table/1994-95 Serie A], [http://www.rsssf.com/tablesi/ital95.html RSSSF.com], [https://int.soccerway.com/national/italy/serie-a/1994-1995/round-1/r61/ Soccerway]
<div class="reflist">Sumber: [http://www.legaseriea.it/en/serie-a/league-table/1994-95 Serie A] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20190728221539/http://www.legaseriea.it/en/serie-a/league-table/1994-95 |date=2019-07-28 }}, [http://www.rsssf.com/tablesi/ital95.html RSSSF.com], [https://int.soccerway.com/national/italy/serie-a/1994-1995/round-1/r61/ Soccerway]


<span style="font-weight:bold">(C)</span> Champion; <span style="font-weight:bold">(D)</span> Degradasi.
<span style="font-weight:bold">(C)</span> Champion; <span style="font-weight:bold">(D)</span> Degradasi.

Revisi per 3 Maret 2023 09.20

Serie A
Musim1994 (1994)–95
JuaraJuventus
gelar ke-23
DegradasiGenoa
Foggia
Reggiana
Brescia
Champions LeagueJuventus
Cup Winners' CupParma
UEFA CupLazio
Milan
Roma
Inter Milan
Jumlah pertandingan306
Jumlah gol773 
(2,53 per pertandingan)
Pencetak gol
terbanyak
Gabriel Batistuta
(26 gol)

Serie A 1994–95 dimenangkan oleh Juventus, yang unggul dengan selisih 10 angka di depan pesaing terdekatnya, Parma dan Lazio.

Pada musim ini Juventus juga meraih gelar Coppa Italia mengalahkan Parma di final, tetapi sebaliknya Juventus harus mengakui keunggulan Parma di final Piala UEFA.

Sementara AC Milan harus puas berada di posisi keempat setelah tiga tahun berturut-turut menjadi juara Serie A. Kegagalan di liga domestik ditambah lagi dengan kegagalan di final Liga Champions setelah dikalahkan oleh klub Ajax Amsterdam.

Klub-klub yang terdregadasi pada musim ini adalah Genoa (kalah tie-breaker dengan Padova), Foggia, Reggiana and Brescia.

Musim ini merupakan musim pertama Serie A memberikan tiga angka untuk setiap kemenangan. Pelatih Juventus Marcello Lippi menggunakan formasi 4-3-3 yang sangat menyerang dengan hasil hanya 7 kekalahan diderita Juventus, ditambah dengan hanya 4 kali bermain seri, Bianconeri mampu memanfaatkan peraturan terbaru ini dengan baik.

Klub

Fiorentina, Bari, Brescia dan Padova adalah tim-tim promosi dari Serie B.


Klasemen Akhir

Pos Tim M M D K GF GA GD Pts Qualification or relegation
1 Juventus (C) 34 23 4 7 59 32 +27 73 Kualifikasi UEFA Champions League 1995-96
2 Lazio 34 19 6 9 69 34 +35 63 Kualifikasi 1995–96 Piala UEFA
3 Parma 34 18 9 7 51 31 +20 63 Kualifikasi1995–96 UEFA Cup Winners Cup[a]
4 AC Milan 34 17 9 8 53 32 +21 60 Kualifikasi 1995–96 Piala UEFA
5 Roma 34 16 11 7 46 25 +21 59
6 Inter Milan 34 14 10 10 39 34 +5 52
7 Napoli 34 13 12 9 40 45 −5 51
8 Sampdoria 34 13 11 10 51 37 +14 50
9 Cagliari 34 13 10 11 40 39 +1 49
10 Fiorentina 34 12 11 11 61 57 +4 47
11 Torino 34 12 9 13 53 41 +12 45
12 Bari 34 12 8 14 40 43 −3 44
13 Cremonese 34 11 8 15 35 38 −3 41
14 Padova 34 12 4 18 37 58 −21 40[b]
15 Genoa (D) 34 10 10 14 34 49 −15 40[c] Degradasi keSerie B musim 1995-96
16 Foggia (D) 34 8 10 16 32 50 −18 34
17 Reggiana (D) 34 4 6 24 24 56 −32 18
18 Brescia (D) 34 2 6 26 18 65 −47 12
Sumber: Serie A Diarsipkan 2019-07-28 di Wayback Machine., RSSSF.com, Soccerway

(C) Champion; (D) Degradasi.

Notes:

Tie-breaker Degradasi

Genoa degradasi ke Serie B untuk musim 1995-96 .

Pencetak Gol Terbanyak

Rank Player Klub Gol
1 Argentina Gabriel Batistuta Fiorentina 26
2 Argentina Abel Balbo Roma 22
3 Italia Ruggiero Rizzitelli Torino 19
Italia Gianfranco Zola Parma
5 Italia Giuseppe Signori Lazio 17
Italia Marco Simone Milan
Italia Sandro Tovalieri Bari
Italia Gianluca Vialli Juventus
9 Italia Fabrizio Ravanelli Juventus 15
10 Italia Enrico Chiesa Cremonese 14
11 Italia Pierluigi Casiraghi Lazio 12
Ceko Tomáš Skuhravý Genoa
Belanda Ruud Gullit Milan, Sampdoria
Italia Roberto Muzzi Roma, Cagliari
15 Ghana Abedi Pele Torino 10


Kesalahan pengutipan: Ditemukan tag <ref> untuk kelompok bernama "lower-alpha", tapi tidak ditemukan tag <references group="lower-alpha"/> yang berkaitan