Masjid Kiai Madja: Perbedaan antara revisi
Wagino Bot (bicara | kontrib) |
k Dzhalina memindahkan halaman Masjid Pengikut Kyai Mojo ke Masjid Kyai Mojo Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler |
(Tidak ada perbedaan)
|
Revisi per 20 Mei 2023 21.51
Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini. Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala. Tag ini diberikan pada Oktober 2022. |
Masjid Pengikut Kyai Mojo adalah salah satu masjid bersejarah di propinsi Sulawesi Utara yang terletak di Kelurahan Kampung Jawa, Kec. Tondano, Kabupaten Minahasa.
Deskripsi
Masjid pengikut Kyai Mojo didirikan pada tahun 1830 oleh Kyai Muslim Muhammad Halifah yang bergelar Kyai Mojo bersama 63 orang pengikutnya. Tiga tahun kemudian, tepatnya pada tahun 1833 mimbar masjid tersebut dibangun. Kyai Mojo adalah penyebar agama islam pertama di Minahasa. Masjid ini telah diresmikan sebagai monumen nasional oleh Direktorat Jenderal Kebudayaan, Prof. Dr. Haryati Subadio, pada tahun 1983.
Masjid Pengikut Kyai Mojo[1] berukuran 40 x 40 m. Bangunan masjid ini memiliki atap bertingkat tiga. Namun seiring waktu seluruh bangunan masjid dengan menaranya sudah mengalami perubahan.
Akses
Untuk menjangkau Masjid Pengikut Kyai Mojo dapat menggunakan kendaraan roda empat dengan waktu ± 5 jam dari Kota Manado.[2]
Referensi
- ^ "Masjid Agung Al-Falah Kyai Mojo - Informasi Situs Budaya Indonesia Masjid Agung Al-Falah Kyai Mojo". Informasi Situs Budaya Indonesia. 2019-05-09. Diakses tanggal 2020-02-16.
- ^ Wisata Sejarah. Jakarta: Direktorat Jenderal Sejarah dan Purbakala, Deprtemen Kebudayaan dan Pariwisata. 2007. hlm. 208.