Lompat ke isi

Alexandria, Rumania: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Borgxbot (bicara | kontrib)
k Robot: Cosmetic changes
Ev (bicara | kontrib)
Baris 19: Baris 19:
[[es:Alexandria (Rumania)]]
[[es:Alexandria (Rumania)]]
[[fr:Alexandria (Roumanie)]]
[[fr:Alexandria (Roumanie)]]
[[hr:Alexandria (Rumunjska)]]
[[hu:Alexandria (Románia)]]
[[hu:Alexandria (Románia)]]
[[it:Alexandria (Romania)]]
[[it:Alexandria (Romania)]]

Revisi per 13 Juli 2009 21.55

Alexandria di Provinsi Teleorman
Lambang kota

Alexandria ialah ibukota Provinsi Teleorman, Rumania. Kota ini terletak di selatan Bucureşti, ke arah perbatasan Bulgaria. Kota ini terletak di Sungai Vedea, dan berpenduduk 58.651 jiwa.

Sejarah

Pada tahun 1900, kota ini berpenduduk 13.675 jiwa. Barang dagangan utamanya adalah serealia, diangkut oleh rel kereta api ke pelabuhan Zimnicea ke Sungai Donau, atau melalui sungai ke Giurgiu. Alexandria dinamai menurut pendirinya Alexandru II Ghica, Pangeran Rumania antara tahun 1834-1842.