Lompat ke isi

Virgo (astrologi): Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Mykhal (bicara | kontrib)
Membalikkan revisi 23663643 oleh 78.36.163.250 (bicara) - global SPAM
Tag: Pembatalan
Baris 18: Baris 18:


Tanah adalah elemen zodiak Virgo, juga [[Taurus]] dan [[Kaprikornus]], yang mengutamakan unsur kerapian dan keadaan yang stabil. Karakter khas yang ditemui pada orang berzodiak Virgo adalah sifat 'perfeksionis' yang suka menganalisa secara mendetail, rasional, dan berpikir sangat hati-hati dalam merencanakan sesuatu, namun Virgo juga cenderung manipulatif dan gemar mengkritisi orang lain dan diri sendiri akibat standar tinggi terhadap banyak hal.
Tanah adalah elemen zodiak Virgo, juga [[Taurus]] dan [[Kaprikornus]], yang mengutamakan unsur kerapian dan keadaan yang stabil. Karakter khas yang ditemui pada orang berzodiak Virgo adalah sifat 'perfeksionis' yang suka menganalisa secara mendetail, rasional, dan berpikir sangat hati-hati dalam merencanakan sesuatu, namun Virgo juga cenderung manipulatif dan gemar mengkritisi orang lain dan diri sendiri akibat standar tinggi terhadap banyak hal.

== Kepribadian terkenal yang lahir di bawah tanda Virgo ==
Alexander Lukashenko, politisi

Dmitry Medvedev, politisi

Michael Jackson, penyanyi dan penari

Khabib Nurmagomedov, petarung seni bela diri campuran

Leo Tolstoy, penulis cerita pendek

Keanu Reeves, aktor dan musisi

Tom Hardy, aktor

Igor Altushkin, pengusaha, pendiri Perusahaan Tembaga Rusia<ref>https://begeton.com/blog/4788-igor-altushkin-biografiya-lichnaya-zhizn-fond-deti-rmk-ekaterinburg/</ref><ref>https://ko.ru/biography/igor-altushkin/</ref>


== Referensi ==
== Referensi ==

Revisi per 17 Juni 2023 08.23

Virgo
Simbol zodiakGadis
Jangka waktu (Astrologi tropis)22 Agustus – 22 September (2024, UTC)
Jangka waktu (Astrologi sideris)14 Mei – 19 Juni (2024, UTC)
Rasi bintangVirgo
ElemenTanah
KualitasBerubah
DomisilMerkurius
KerugianJupiter and Neptunus
PeninggianMerkurius dan Pluto
JatuhVenus
AriesTaurusGeminiKanserLeoVirgoLibraSkorpioSagitariusKaprikornusAkuariusPises

Virgo atau Mayang/Perawan () (Yunani: Παρθένος, Parthenos) adalah tanda astrologi keenam dalam Zodiak. Tanda ini mencakup 150-180 derajat zodiak. Di bawah zodiak tropis, Matahari transit area ini rata-rata antara 23 Agustus dan 22 September,[1] dan Matahari transit rasi bintang Virgo dari sekitar 16 September hingga 30 Oktober.[2]

Tanah adalah elemen zodiak Virgo, juga Taurus dan Kaprikornus, yang mengutamakan unsur kerapian dan keadaan yang stabil. Karakter khas yang ditemui pada orang berzodiak Virgo adalah sifat 'perfeksionis' yang suka menganalisa secara mendetail, rasional, dan berpikir sangat hati-hati dalam merencanakan sesuatu, namun Virgo juga cenderung manipulatif dan gemar mengkritisi orang lain dan diri sendiri akibat standar tinggi terhadap banyak hal.

Referensi