Lompat ke isi

Wonogiri, Wonogiri: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
bersih-bersih (via AWB)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler Suntingan aplikasi Android
Anak Sago (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 2: Baris 2:
{{Dati3
{{Dati3
|nama=Wonogiri
|nama=Wonogiri
|foto=[[Berkas:Downtown wonogiri.jpg|jmpl|300px|Pemandangan Wonogiri (tampak [[Gunung Gandul]] di latar belakang)]]
|provinsi=Jawa Tengah
|provinsi=Jawa Tengah
|dati2=Kabupaten|nama dati2=Wonogiri
|dati2=Kabupaten|nama dati2=Wonogiri
Baris 10: Baris 11:
|kepadatan= 930
|kepadatan= 930
|kelurahan=6 [[Kelurahan]]<br>9 [[Desa]]}}
|kelurahan=6 [[Kelurahan]]<br>9 [[Desa]]}}

[[Berkas:Downtown wonogiri.jpg|jmpl|300px|Pemandangan Wonogiri (tampak Gunung Gandul di latar belakang)]]
'''Kecamatan Wonogiri''' ({{lang-jv|ꦮꦤꦒꦶꦫꦶ|Wanagiri}}) adalah ibu kota Kabupaten Wonogiri yang sekaligus menjadi pusat pemerintahan dan perekonomian [[Kabupaten Wonogiri]]. Wonogiri juga merupakan sebuah [[kecamatan]] di [[Kabupaten Wonogiri]], [[Jawa Tengah]].
'''Kecamatan Wonogiri''' ({{lang-jv|ꦮꦤꦒꦶꦫꦶ|Wanagiri}}) adalah ibu kota Kabupaten Wonogiri yang sekaligus menjadi pusat pemerintahan dan perekonomian [[Kabupaten Wonogiri]]. Wonogiri juga merupakan sebuah [[kecamatan]] di [[Kabupaten Wonogiri]], [[Jawa Tengah]].



Revisi per 7 Juli 2023 16.21

Wonogiri
Pemandangan Wonogiri (tampak Gunung Gandul di latar belakang)
Peta lokasi Kecamatan Wonogiri
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Tengah
KabupatenWonogiri
Pemerintahan
 • CamatSoewoso
Luas
 • Total82,92 km2 (32,02 sq mi)
Populasi
 • Total77.134 jiwa
 • Kepadatan930/km2 (2,400/sq mi)
Kode Kemendagri33.12.12 Edit nilai pada Wikidata
Desa/kelurahan6 Kelurahan
9 Desa

Kecamatan Wonogiri (bahasa Jawa: ꦮꦤꦒꦶꦫꦶ, translit. Wanagiri) adalah ibu kota Kabupaten Wonogiri yang sekaligus menjadi pusat pemerintahan dan perekonomian Kabupaten Wonogiri. Wonogiri juga merupakan sebuah kecamatan di Kabupaten Wonogiri, Jawa Tengah.

Lokasi

Peta Kecamatan Wonogiri

Di sebelah barat kecamatan ini berbatasan dengan kecamatan Selogiri, di sebelah utara dengan Kabupaten Sukoharjo, di sebelah timur dengan kecamatan Ngadirojo, di sebelah barat daya dengan kecamatan Wuryantoro dan di sebelah selatan dengan WGM.

Keadaan Wilayah

Kecamatan ini merupakan wilayah yang bergunung-gunung. Pada bagian barat Kota Wonogiri dibatasi oleh perbukitan, tetapi masyarakat sendiri sering menyebut dengan Gunung Gandul.

Sarana Pendidikan

SMA

SMK

SMP