Lompat ke isi

Pemilihan umum Belanda 2023: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Menit menit (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Hanifahnd (bicara | kontrib)
Menambahkan penjelasan, dan subjudul
Baris 143: Baris 143:
| after_image =
| after_image =
}}
}}
'''Pemilihan umum [[Belanda]] 2023''' diselenggarakan pada hari Rabu, 22 November 2023 untuk memilih total 150 anggota [[Tweede Kamer|Dewan Perwakilan]].<ref>[https://app.nos.nl/nieuws/tk2023/ Uitslagen Tweede Kamer 2023], NOS</ref>
'''Pemilihan umum [[Belanda]] 2023''' diselenggarakan pada hari Rabu, 22 November 2023 untuk memilih total 150 anggota [[Tweede Kamer|Dewan Perwakilan]].<ref>[https://app.nos.nl/nieuws/tk2023/ Uitslagen Tweede Kamer 2023], NOS</ref> Pemilihan umum dilaksanakan lebih awal dari jadwal yang direncanakan yaitu tahun 2025. Keputusan tersebut diambil setelah pemerintahan Belanda mengalami keruntuhan akibat perbedaan pandangan koalisi empat partai terhadap isu imigrasi <ref>{{Cite web|last=Edwards|first=Catherine Nicholls,Christian|date=2023-07-10|title=Dutch PM Mark Rutte to leave politics after government collapses|url=https://www.cnn.com/2023/07/10/europe/rutte-netherlands-resignation-government-collapse-intl/index.html|website=CNN|language=en|access-date=2023-12-23}}</ref>. Hal ini disusul dengan pengunduran diri perdana menteri Belanda [[Mark Rutte]] on 7 July 2023. Perbedaan yang ekstrem antar partai koalisis pemerintahan yang dipimpunnya ini dianggapnya tidak dapat dipertemukan.

== Pemilihan Lebih Awal ==
Pemerintahan yang dipimpin Mark Rutte masih bertanggungjawab hingga terpilihnya koalisi baru pada 22 November 2023. Dengan pengunduran dirinya dari panggung politik nasional Belanda, untuk pertama kalinya dalam 13 tahun, Belanda akan mempunyai pemimpin baru <ref>{{Cite news|last=Henley|first=Jon|last2=correspondent|first2=Jon Henley Europe|date=2023-11-21|title=Dutch elections 2023: everything you need to know|url=https://www.theguardian.com/world/2023/nov/08/dutch-elections-2023-everything-you-need-to-know-polls|newspaper=The Guardian|language=en-GB|issn=0261-3077|access-date=2023-12-23}}</ref>.

Terdapat total 150 kursi anggota dewan, yang artinya mengharuskan sebuah koalisi untuk memenangka setidaknya 76 kursi <ref>{{Cite web|last=Pascoe|first=Robin|date=2023-07-14|title=Dutch general election to take place on November 22|url=https://www.dutchnews.nl/2023/07/dutch-general-election-to-take-place-on-november-22/|website=DutchNews.nl|language=en-GB|access-date=2023-12-23}}</ref>.


[[Partai Buruh (Belanda)|PvdA]] bersama dengan [[HijauKiri|GL]] pada tahun 2023.
[[Partai Buruh (Belanda)|PvdA]] bersama dengan [[HijauKiri|GL]] pada tahun 2023.

Revisi per 23 Desember 2023 07.23

Pemilihan umum Belanda 2023
(tidak resmi/hasil awal)
Belanda
← 202122 November 20232027 →
Tingkat partisipasi pemilih77,7%
Partai Pemimpin % Kursi ±
PVV Geert Wilders 23,5% 37 +20
GLPvdA Frans Timmermans 15,8% 25 +8
VVD Dilan Yeşilgöz 15,2% 24 -10
NSC Pieter Omtzigt 12,8% 20 Baru
D66 Rob Jetten 6,3% 9 -15
BBB Caroline van der Plas 4,6% 7 +6
CDA Henri Bontenbal 3,3% 5 -10
SP Lilian Marijnissen 3,1% 5 -4
DENK Stephan van Baarle 2,4% 3 0
PvdD Esther Ouwehand 2,3% 3 -3
FVD Thierry Baudet 2,2% 3 -5
SGP Chris Stoffer 2,1% 3 0
CU Mirjam Bikker 2,0% 3 -2
Volt Laurens Dassen 1,7% 2 -1
JA21 Joost Eerdmans 0,7% 1 -2
50+ Gerard van Hooft 0,5% 0 -1
BIJ1 Edson Olf 0,4% 0 -1
Daftar partai yang memenangkan kursi. Lihat hasil lengkapnya di bawah.
Partai politik terkuat menurut munisipalitas
berdasarkan hasil awal
Perdana Menteri sebelumnya Perdana Menteri sesudahnya
Mark Rutte Mark Rutte
VVD
Mark Rutte

Pemilihan umum Belanda 2023 diselenggarakan pada hari Rabu, 22 November 2023 untuk memilih total 150 anggota Dewan Perwakilan.[1] Pemilihan umum dilaksanakan lebih awal dari jadwal yang direncanakan yaitu tahun 2025. Keputusan tersebut diambil setelah pemerintahan Belanda mengalami keruntuhan akibat perbedaan pandangan koalisi empat partai terhadap isu imigrasi [2]. Hal ini disusul dengan pengunduran diri perdana menteri Belanda Mark Rutte on 7 July 2023. Perbedaan yang ekstrem antar partai koalisis pemerintahan yang dipimpunnya ini dianggapnya tidak dapat dipertemukan.

Pemilihan Lebih Awal

Pemerintahan yang dipimpin Mark Rutte masih bertanggungjawab hingga terpilihnya koalisi baru pada 22 November 2023. Dengan pengunduran dirinya dari panggung politik nasional Belanda, untuk pertama kalinya dalam 13 tahun, Belanda akan mempunyai pemimpin baru [3].

Terdapat total 150 kursi anggota dewan, yang artinya mengharuskan sebuah koalisi untuk memenangka setidaknya 76 kursi [4].

PvdA bersama dengan GL pada tahun 2023.

Referensi

  1. ^ Uitslagen Tweede Kamer 2023, NOS
  2. ^ Edwards, Catherine Nicholls,Christian (2023-07-10). "Dutch PM Mark Rutte to leave politics after government collapses". CNN (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2023-12-23. 
  3. ^ Henley, Jon; correspondent, Jon Henley Europe (2023-11-21). "Dutch elections 2023: everything you need to know". The Guardian (dalam bahasa Inggris). ISSN 0261-3077. Diakses tanggal 2023-12-23. 
  4. ^ Pascoe, Robin (2023-07-14). "Dutch general election to take place on November 22". DutchNews.nl (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2023-12-23.