Lompat ke isi

Museum Barli: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8.6
Reffyr (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Dikembalikan VisualEditor
Baris 1: Baris 1:
'''Museum Barli''' adalah sebuah [[museum]] yang terletak di [[Kota Bandung]].<ref name=":0">{{Cite web|url=http://www.disparbud.jabarprov.go.id/wisata/dest-det.php?id=471&lang=id|title=Museum Barli-Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Provinsi Jawa Barat|website=www.disparbud.jabarprov.go.id|access-date=2020-06-06|archive-date=2020-06-06|archive-url=https://web.archive.org/web/20200606083616/http://www.disparbud.jabarprov.go.id/wisata/dest-det.php?id=471&lang=id|dead-url=yes}}</ref> Museum ini didedikasikan untuk mengenang dan memamerkan hasil karya [[pelukis]] [[Barli Sasmitawinata]].<ref name=":1">{{Cite web|url=http://info.pikiran-rakyat.com/?q=direktori/galeri/kota-bandung/museum-barli|title=Museum Barli|date=2016-01-21|website=Info Pikiran Rakyat|language=id|access-date=2020-06-06}}</ref> Museum ini didirikan pada tahun 1990 dan diresmikan pada Oktober 1992 oleh [[Soesilo Soedarman]], [[Daftar Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Indonesia|Menteri Pariwisata, Pos, dan Telekomunikasi]] pada waktu itu.<ref>{{Cite web|url=https://asosiasimuseumindonesia.org/anggota/103-museum-barli.html|title=Museum Barli|website=asosiasimuseumindonesia.org|access-date=2019-09-08}}</ref> Awalnya museum ini tidak dibuka untuk umum.<ref name=":1" /> Namun, saat ini museum dapat dikunjungi oleh siapa saja.<ref name=":0" /><ref name=":1" /> Museum ini juga menjadi tempat dari berbagai kegiatan seni seperti [[pameran]] karya [[seni rupa]], penjualan karya, [[diskusi]] dan sarasehan, pelatihan studio [[keramik]] dan lukis.<ref name=":0" />
'''Museum Barli''' ([[Bahasa Sunda]]: {{Sund|ᮙᮥᮞᮤᮉᮙ᮪ ᮘᮁᮜᮤ}}, ''Musieum Barli'') adalah sebuah [[museum]] yang terletak di [[Kota Bandung]].<ref name=":0">{{Cite web|url=http://www.disparbud.jabarprov.go.id/wisata/dest-det.php?id=471&lang=id|title=Museum Barli-Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Provinsi Jawa Barat|website=www.disparbud.jabarprov.go.id|access-date=2020-06-06|archive-date=2020-06-06|archive-url=https://web.archive.org/web/20200606083616/http://www.disparbud.jabarprov.go.id/wisata/dest-det.php?id=471&lang=id|dead-url=yes}}</ref> Museum ini didedikasikan untuk mengenang dan memamerkan hasil karya [[pelukis]] [[Barli Sasmitawinata]].<ref name=":1">{{Cite web|url=http://info.pikiran-rakyat.com/?q=direktori/galeri/kota-bandung/museum-barli|title=Museum Barli|date=2016-01-21|website=Info Pikiran Rakyat|language=id|access-date=2020-06-06}}</ref> Museum ini didirikan pada tahun 1990 dan diresmikan pada Oktober 1992 oleh [[Soesilo Soedarman]], [[Daftar Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Indonesia|Menteri Pariwisata, Pos, dan Telekomunikasi]] pada waktu itu.<ref>{{Cite web|url=https://asosiasimuseumindonesia.org/anggota/103-museum-barli.html|title=Museum Barli|website=asosiasimuseumindonesia.org|access-date=2019-09-08}}</ref> Awalnya museum ini tidak dibuka untuk umum.<ref name=":1" /> Namun, saat ini museum dapat dikunjungi oleh siapa saja.<ref name=":0" /><ref name=":1" /> Museum ini juga menjadi tempat dari berbagai kegiatan seni seperti [[pameran]] karya [[seni rupa]], penjualan karya, [[diskusi]] dan sarasehan, pelatihan studio [[keramik]] dan lukis.<ref name=":0" />


== Referensi ==
== Referensi ==

Revisi per 31 Desember 2023 03.01

Museum Barli (Bahasa Sunda: ᮙᮥᮞᮤᮉᮙ᮪ ᮘᮁᮜᮤ, Musieum Barli) adalah sebuah museum yang terletak di Kota Bandung.[1] Museum ini didedikasikan untuk mengenang dan memamerkan hasil karya pelukis Barli Sasmitawinata.[2] Museum ini didirikan pada tahun 1990 dan diresmikan pada Oktober 1992 oleh Soesilo Soedarman, Menteri Pariwisata, Pos, dan Telekomunikasi pada waktu itu.[3] Awalnya museum ini tidak dibuka untuk umum.[2] Namun, saat ini museum dapat dikunjungi oleh siapa saja.[1][2] Museum ini juga menjadi tempat dari berbagai kegiatan seni seperti pameran karya seni rupa, penjualan karya, diskusi dan sarasehan, pelatihan studio keramik dan lukis.[1]

Referensi

  1. ^ a b c "Museum Barli-Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Provinsi Jawa Barat". www.disparbud.jabarprov.go.id. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-06-06. Diakses tanggal 2020-06-06. 
  2. ^ a b c "Museum Barli". Info Pikiran Rakyat. 2016-01-21. Diakses tanggal 2020-06-06. 
  3. ^ "Museum Barli". asosiasimuseumindonesia.org. Diakses tanggal 2019-09-08.