Lompat ke isi

Provinsi Gilan: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
k Pranala luar: clean up
Illchy (bicara | kontrib)
k Illchy memindahkan halaman Provinsi Gīlān ke Provinsi Gilan dengan menimpa pengalihan lama
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
 
(Tidak ada perbedaan)

Revisi terkini sejak 15 Januari 2024 02.16

Letak Provinsi Gīlān di Iran
Letak Provinsi Gīlān di Iran

Provinsi Gīlān (Persia: گیلان) merupakan satu dari 30 provinsi di Iran. Provinsi ini terletak di bagian utara di negara itu. Ibu kotanya ialah Rasht. Provinsi ini memiliki luas wilayah 14.042 km² dengan memiliki jumlah penduduk 2.410.523 jiwa (2005). Seorang sufi ternama, Syekh Abdul Qadir Al-Jailani berasal dari sini.

Pembagian Administrasi

[sunting | sunting sumber]
Peta Singkatan di peta County (Shahrestan)
A Astara
AA Astaneh Ashrafiyeh
BA Bandar-e Anzali
F Fooman
H Hashtpar
Lh Lahijan
Lr Langerood
R Rasht
Rb Roudsar
Rs Rudbar
S Some'e Sara
Sh Shaft

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]