Koper: Perbedaan antara revisi
k →top: clean up |
Merapikan |
||
Baris 1: | Baris 1: | ||
{{for|film|Koper (film)}} |
{{for|film|Koper (film)}} |
||
[[Berkas:Suitcase1.jpg|ka|jmpl|200px|Sebuah koper.]] |
[[Berkas:Suitcase1.jpg|ka|jmpl|200px|Sebuah koper.]] |
||
⚫ | |||
'''Koper''' adalah [[bagasi|tempat penyimpanan]] berbentuk persegi panjang yang dilengkapi dengan pegangan dan umumnya digunakan untuk membawa pakaian dan barang lainnya saat bepergian. Koper pertama kali muncul pada akhir abad ke-19 karena meningkatnya kepopuleran [[pariwisata]] massal pada saat itu dan dimaksudkan untuk menyimpan pakaian. Koper awalnya dibuat menggunakan bahan yang lebih berat seperti kulit atau baja, tetapi mulai tahun 1930-an dibuat dengan bahan yang lebih ringan seperti plastik dan karton. |
|||
Jenis-jenis [[bahan]] '''koper''' [http://pabrikkoper.net/tas/koper/jenis-jenis-bahan-koper/]: |
|||
⚫ | |||
'''1.[[Polycarbonate]]''' |
|||
==Jenis-jenis bahan koper: |
|||
* Polycarbonate, merupakan [[bahan]] dengan karakteristik keras. |
|||
⚫ | |||
'''2.[[Polyester]]''' |
|||
⚫ | |||
⚫ | |||
'''3.[[Ballistic Nylon]]''' |
|||
⚫ | |||
[[Kategori:Tempat penyimpanan]] |
[[Kategori:Tempat penyimpanan]] |
Revisi per 31 Januari 2024 01.59
Koper adalah tempat penyimpanan berbentuk persegi panjang yang dilengkapi dengan pegangan dan umumnya digunakan untuk membawa pakaian dan barang lainnya saat bepergian. Koper pertama kali muncul pada akhir abad ke-19 karena meningkatnya kepopuleran pariwisata massal pada saat itu dan dimaksudkan untuk menyimpan pakaian. Koper awalnya dibuat menggunakan bahan yang lebih berat seperti kulit atau baja, tetapi mulai tahun 1930-an dibuat dengan bahan yang lebih ringan seperti plastik dan karton.
Koper biasanya memiliki pegangan pada satu sisi dan digunakan terutama untuk mengangkut pakaian dan barang-barang lainnya saat bepergian. Beberapa koper memiliki engsel seperti pintu, memiliki roda, dan menggunakan kunci manual atau kunci kombinasi.
==Jenis-jenis bahan koper:
- Polycarbonate, merupakan bahan dengan karakteristik keras.
- Polyester, seperti kain, yang sifatnya ringan, lentur, dan tahan air.
- Ballistic Nylon, cenderung tebal, kuat, tidak mudah sobek, dan anti kerut.