Lompat ke isi

Hoka One One: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Bahagia Ikhlas (bicara | kontrib)
←Membuat halaman berisi '{{short description|Athletic shoe company from France}} {{Infobox company | name = Hoka One One | logo = | type = | traded_as = | foundation = {{start date and age|2009}} | founder = Nicolas Mermoud<br>Jean-Luc Diard | location = Goleta, California | area_served = Seluruh dunia | key_people = {{ubl|Stefano Caroti, President|Steven Doolan, VP|Gretchen Weimer, CMO}} | industry = Pakaian olahraga <br>Peralatan olahraga | products = Sepatu atletik | nu...'
Tag: pranala ke halaman disambiguasi
 
Bahagia Ikhlas (bicara | kontrib)
Baris 29: Baris 29:
Perusahaan didirikan pada tahun 2009 oleh Nicolas Mermoud dan Jean-Luc Diard, mantan pegawai dari [[Salomon Group|Salomon]]. Mereka merancang sebuah sepatu yang memungkinkan untuk berlari lebih cepat untuk turun gunung, dan membuat sebuah model dengan outsole yang lebih besar yang memiliki cushion lebih banyak dibandingkan sepatu lari lainnya pada saat itu.<ref name="SoleMan">{{Cite web |last=Metzler |first=Brian |date=2013-04-02 |title=Sole Man: The Story Behind Hoka Shoes |url=https://www.podiumrunner.com/gear/sole-man-hoka-is-in-for-the-long-haul/ |url-status=dead |archive-url=https://web.archive.org/web/20220120110042/https://www.podiumrunner.com/gear/sole-man-hoka-is-in-for-the-long-haul/ |archive-date=2022-01-20 |access-date=2023-05-23 |website=PodiumRunner}}</ref> Nama sepatu ini diambil dari kata dalam [[Bahasa Māori]] yang memiliki arti "terbang".<ref name="Outside">{{Cite news |last=Megroz |first=Gordy |url=http://www.outsideonline.com/1869931/clown-shoe-thats-changing-minimalist-running |title=The Clown Shoe That's Changing Minimalist Running |date=December 3, 2013 |work=Outside |access-date=2014-12-31}}</ref>
Perusahaan didirikan pada tahun 2009 oleh Nicolas Mermoud dan Jean-Luc Diard, mantan pegawai dari [[Salomon Group|Salomon]]. Mereka merancang sebuah sepatu yang memungkinkan untuk berlari lebih cepat untuk turun gunung, dan membuat sebuah model dengan outsole yang lebih besar yang memiliki cushion lebih banyak dibandingkan sepatu lari lainnya pada saat itu.<ref name="SoleMan">{{Cite web |last=Metzler |first=Brian |date=2013-04-02 |title=Sole Man: The Story Behind Hoka Shoes |url=https://www.podiumrunner.com/gear/sole-man-hoka-is-in-for-the-long-haul/ |url-status=dead |archive-url=https://web.archive.org/web/20220120110042/https://www.podiumrunner.com/gear/sole-man-hoka-is-in-for-the-long-haul/ |archive-date=2022-01-20 |access-date=2023-05-23 |website=PodiumRunner}}</ref> Nama sepatu ini diambil dari kata dalam [[Bahasa Māori]] yang memiliki arti "terbang".<ref name="Outside">{{Cite news |last=Megroz |first=Gordy |url=http://www.outsideonline.com/1869931/clown-shoe-thats-changing-minimalist-running |title=The Clown Shoe That's Changing Minimalist Running |date=December 3, 2013 |work=Outside |access-date=2014-12-31}}</ref>


Sepatu ini pada awalnya merangkul atlet [[ultramarathon]] karena cushion yang lebih ditingkatkan dan stabilitas yang melekat; namun, kemudian mendapatkan popularitas cepat diantara sepatu lari lain karena menawarkan they quickly gained popularity among other runners for offering maximum cushion and minimal weight. The brand's original, highest-cushion models<ref>{{Cite news |last=Van Geelen |first=Jeroen |url=http://www.slowtwitch.com/Products/Running_Footwear_by_brand/Hoka_One_One/Stinson_versus_Bondi_4090.html |title=Stinson versus Bondi |date=December 16, 2013 |work=Slowtwitch |access-date=2017-05-18}}</ref> are now accompanied in the Hoka lineup by lighter-weight shoes that retain much of the brand's cushion,<ref>{{Cite news |last=Metzler |first=Brian |url=http://running.competitor.com/2014/08/shoes-and-gear/shoe-week-hoka-one-one-clifton_110117 |title=Shoe Of The Week: HOKA ONE ONE Clifton |date=August 5, 2014 |work=Competitor |access-date=2017-05-18}}</ref><ref>{{Cite news |last=Metzler |first=Brian |url=http://running.competitor.com/2015/02/shoes-and-gear/2015-trail-shoe-year-hoka-one-one-challenger-atr_123344 |title=2015 Trail Shoe of the Year: HOKA ONE ONE Challenger ATR |date=February 24, 2015 |work=Competitor |access-date=2017-05-18}}</ref> lightweight training<ref>{{Cite web |last=Helms |first=Hayley |date=2022-04-15 |title=Trail Runners, Rejoice: Hoka Just Updated Its Most Popular Trail Shoe |url=https://www.gearpatrol.com/outdoors/a39650176/hoka-speedgoat-5/ |access-date=2022-05-04 |website=Gear Patrol |language=en-US}}</ref> and racing shoes,<ref>{{Cite news |last=Walker |first=Daniel |url=http://triathlonmagazine.ca/feature/hoka-one-one-tracer-reviewed/ |title=HOKA ONE ONE Tracer Reviewed |date=May 3, 2017 |work=Triathlon |access-date=2017-05-18}}</ref> and track spikes.<ref>{{Cite news |last=Beverly |first=Jonathan |url=https://www.outsideonline.com/2101006/running-spike-just-got-totally-reinvented |title=HOKA Is Trying to Reinvent the Track Spike |date=February 15, 2017 |work=Outside |access-date=2017-05-18}}</ref>
Sepatu ini pada awalnya merangkul atlet [[ultramarathon]] karena cushion yang lebih ditingkatkan dan stabilitas yang melekat; namun, kemudian mendapatkan popularitas cepat diantara sepatu lari lainnya karena menawarkan cushion maksimum dan bobot yang ringan. Model asli dengan cushion tinggi milik Hoka<ref>{{Cite news |last=Van Geelen |first=Jeroen |url=http://www.slowtwitch.com/Products/Running_Footwear_by_brand/Hoka_One_One/Stinson_versus_Bondi_4090.html |title=Stinson versus Bondi |date=December 16, 2013 |work=Slowtwitch |access-date=2017-05-18}}</ref> sekarang disertai oleh lini sepatu berbobot ringan Hoka yang mempertahankan banyak dari cushionnya,<ref>{{Cite news |last=Metzler |first=Brian |url=http://running.competitor.com/2014/08/shoes-and-gear/shoe-week-hoka-one-one-clifton_110117 |title=Shoe Of The Week: HOKA ONE ONE Clifton |date=August 5, 2014 |work=Competitor |access-date=2017-05-18}}</ref><ref>{{Cite news |last=Metzler |first=Brian |url=http://running.competitor.com/2015/02/shoes-and-gear/2015-trail-shoe-year-hoka-one-one-challenger-atr_123344 |title=2015 Trail Shoe of the Year: HOKA ONE ONE Challenger ATR |date=February 24, 2015 |work=Competitor |access-date=2017-05-18}}</ref> sepatu latihan ringan<ref>{{Cite web |last=Helms |first=Hayley |date=2022-04-15 |title=Trail Runners, Rejoice: Hoka Just Updated Its Most Popular Trail Shoe |url=https://www.gearpatrol.com/outdoors/a39650176/hoka-speedgoat-5/ |access-date=2022-05-04 |website=Gear Patrol |language=en-US}}</ref> dan sepatu perlombaan,<ref>{{Cite news |last=Walker |first=Daniel |url=http://triathlonmagazine.ca/feature/hoka-one-one-tracer-reviewed/ |title=HOKA ONE ONE Tracer Reviewed |date=May 3, 2017 |work=Triathlon |access-date=2017-05-18}}</ref> dan sepatu paku trek.<ref>{{Cite news |last=Beverly |first=Jonathan |url=https://www.outsideonline.com/2101006/running-spike-just-got-totally-reinvented |title=HOKA Is Trying to Reinvent the Track Spike |date=February 15, 2017 |work=Outside |access-date=2017-05-18}}</ref>


Hoka diakuisisi pada 1 April 2013 oleh [[Deckers Brands]], perusahaan induk dari [[UGG (brand)|UGG]], [[Teva sandals|Teva]] dan merek alas kaki lainnya.<ref name="SoleMan" /><ref>{{Cite news |last=Verry |first=Peter |url=http://footwearnews.com/2016/focus/athletic-outdoor/hoka-one-one-expanding-deckers-brands-223877/ |title=How HOKA ONE ONE is Finding Its Stride |date=May 24, 2016 |work=Footwear News |access-date=2017-05-18}}</ref>
Hoka diakuisisi pada 1 April 2013 oleh [[Deckers Brands]], perusahaan induk dari [[UGG (brand)|UGG]], [[Teva sandals|Teva]] dan merek alas kaki lainnya.<ref name="SoleMan" /><ref>{{Cite news |last=Verry |first=Peter |url=http://footwearnews.com/2016/focus/athletic-outdoor/hoka-one-one-expanding-deckers-brands-223877/ |title=How HOKA ONE ONE is Finding Its Stride |date=May 24, 2016 |work=Footwear News |access-date=2017-05-18}}</ref>

Revisi per 6 Maret 2024 00.41

Hoka One One
IndustriPakaian olahraga
Peralatan olahraga
Didirikan2009; 15 tahun lalu (2009)
PendiriNicolas Mermoud
Jean-Luc Diard
Kantor
pusat
Goleta, California
Wilayah operasi
Seluruh dunia
Tokoh
kunci
  • Stefano Caroti, President
  • Steven Doolan, VP
  • Gretchen Weimer, CMO
ProdukSepatu atletik
PendapatanKenaikan US$1,41 miliar (2023)[1]
IndukDeckers Brands
Situs webhoka.com

Hoka One One (dipopulerkan sebagai HOKA) adalah sebuah perusahaan pakaian olahraga yang mendesain dan memasarkan sepatu lari. Perusahaan ini didirikan pada tahun 2009 di Annecy, Perancis, dan kemudian berkantor pusat di Richmond, California sebelum kemudian diakuisisi oleh Deckers Brands pada tahun 2013. Hoka pertama kali mendapatkan perhatian di industri lari dengan memproduksi sepatu dengan midsole ukuran besar, dikenal sebagai sepatu "maximalist", kontras dengan tren sepatu minimalis yang sedang populer pada sata itu.

Sejarah

Hoka One One Tennine

Perusahaan didirikan pada tahun 2009 oleh Nicolas Mermoud dan Jean-Luc Diard, mantan pegawai dari Salomon. Mereka merancang sebuah sepatu yang memungkinkan untuk berlari lebih cepat untuk turun gunung, dan membuat sebuah model dengan outsole yang lebih besar yang memiliki cushion lebih banyak dibandingkan sepatu lari lainnya pada saat itu.[2] Nama sepatu ini diambil dari kata dalam Bahasa Māori yang memiliki arti "terbang".[3]

Sepatu ini pada awalnya merangkul atlet ultramarathon karena cushion yang lebih ditingkatkan dan stabilitas yang melekat; namun, kemudian mendapatkan popularitas cepat diantara sepatu lari lainnya karena menawarkan cushion maksimum dan bobot yang ringan. Model asli dengan cushion tinggi milik Hoka[4] sekarang disertai oleh lini sepatu berbobot ringan Hoka yang mempertahankan banyak dari cushionnya,[5][6] sepatu latihan ringan[7] dan sepatu perlombaan,[8] dan sepatu paku trek.[9]

Hoka diakuisisi pada 1 April 2013 oleh Deckers Brands, perusahaan induk dari UGG, Teva dan merek alas kaki lainnya.[2][10]

Pada tahun 2023, sebuah artikel di majalah Men's Health magazine mengklaim bahwa “saat mengacu pada kombinasi dari kenyamanan yang tinggi dan material yang ringan, Hoka berada pada tingkatannya tersendiri".[11]

Produk and sponsor

Hoka memproduksi baik sepatu low-profile dan max-cushion untuk jalan raya, trail, dan semua medan; sepanjang lini produksinya, sepatu Hoka mempertahankan fitur seperti rasio bobot rinan-ke-cushion an geometri dari midsole dan outsole yang dirancang untuk mempromosikan kestabilan yang melekat dan langkah yang efisien.[12][13]

Hoka mensponsori beragam atlet lari profesional; atlet-atlet pertamanya utamanya adalah pelari ultra-trail, kemudian daftar atlet mereka terus berkembang termasuk beberapa atlat trek dan lapangan, triathlon, dan atlet lari jalan raya. Hoka juga memiliki hubungan sponsor jangka panjang dengan kelompok latihan profesional elit Arizona utara, yang berpusat di Flagstaff, Arizona;[14] dan juga klub lari yang berpusat di California Aggies Running Club.[15] Hoka juga pernah mensponsori New Jersey New York Track Club.[16] Pada 2023, Hoka bermitra dengan Runna, sebuah aplikasi pelatihan lari.[17] Hoka bermitra dengan The Mesa Marathon untuk maraton 2024.[18]

Lihat juga

Referensi

  1. ^ "Fourth Quarter and Full Fiscal Year 2023 Financial Results". Deckers Brands. May 25, 2023. Diakses tanggal 2023-10-04. 
  2. ^ a b Metzler, Brian (2013-04-02). "Sole Man: The Story Behind Hoka Shoes". PodiumRunner. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2022-01-20. Diakses tanggal 2023-05-23. 
  3. ^ Megroz, Gordy (December 3, 2013). "The Clown Shoe That's Changing Minimalist Running". Outside. Diakses tanggal 2014-12-31. 
  4. ^ Van Geelen, Jeroen (December 16, 2013). "Stinson versus Bondi". Slowtwitch. Diakses tanggal 2017-05-18. 
  5. ^ Metzler, Brian (August 5, 2014). "Shoe Of The Week: HOKA ONE ONE Clifton". Competitor. Diakses tanggal 2017-05-18. 
  6. ^ Metzler, Brian (February 24, 2015). "2015 Trail Shoe of the Year: HOKA ONE ONE Challenger ATR". Competitor. Diakses tanggal 2017-05-18. 
  7. ^ Helms, Hayley (2022-04-15). "Trail Runners, Rejoice: Hoka Just Updated Its Most Popular Trail Shoe". Gear Patrol (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2022-05-04. 
  8. ^ Walker, Daniel (May 3, 2017). "HOKA ONE ONE Tracer Reviewed". Triathlon. Diakses tanggal 2017-05-18. 
  9. ^ Beverly, Jonathan (February 15, 2017). "HOKA Is Trying to Reinvent the Track Spike". Outside. Diakses tanggal 2017-05-18. 
  10. ^ Verry, Peter (May 24, 2016). "How HOKA ONE ONE is Finding Its Stride". Footwear News. Diakses tanggal 2017-05-18. 
  11. ^ "10 of the Best HOKA Running Shoes for Every Runner". Men's Health (dalam bahasa Inggris). 2023-03-14. Diakses tanggal 2023-04-10. 
  12. ^ "The HOKA Difference". Diakses tanggal 2017-05-18. 
  13. ^ "Hokas Are Everywhere. But Are They the Right Running Shoe for You?". The New York Times (dalam bahasa Inggris). 2023-04-14. ISSN 0362-4331. Diakses tanggal 2023-05-25. 
  14. ^ "HOKA ONE ONE NAZ Elite". Diakses tanggal 2017-05-17. 
  15. ^ "HOKA ONE ONE Athletes". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016-01-21. Diakses tanggal 2016-01-13. 
  16. ^ "New Jersey-New York Track Club in Flux As HOKA's Sponsorship Ends". Runner's World (dalam bahasa Inggris). 2020-12-02. Diakses tanggal 2022-10-25. 
  17. ^ Gary (2023-04-11). "HOKA and Runna in three-year partnership". endurance.biz (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2024-01-22. 
  18. ^ Biddinger, Austri (2023-11-01). "The Mesa Marathon Announces New Partnership with HOKA". Endurance Sportswire (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2024-01-22. 

Templat:Sports equipment brands Templat:Running shoe brands