Al-Qur'an: Terjemahan dan Tafsirnya: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Glorious Engine (bicara | kontrib)
←Membuat halaman berisi ''''''Al-Qur'an : Terjemahan dan Tafsirnya''''', '''''Tafsir Al-Qur'an 30 Juz''''' atau '''''The Holy Qur’an: Text, Translation and Commentary''''' adalah sebuah buku karya Abdullah Yusuf Ali yang pertama kali dipublikasikan pada tahun 1934. Penerjemahan, ulasan, lampiran dan tafsir yang ditulis dalam gaya syair yang tak bersajak, atau dalam bentuk prosa yang ritmik. Dalam karya itu, Ali menyajikan terjemahan bahasa Inggris yang berdampingan letaknya den...'
 
Glorious Engine (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
 
Baris 1: Baris 1:
'''''Al-Qur'an : Terjemahan dan Tafsirnya''''', '''''Tafsir Al-Qur'an 30 Juz''''' atau '''''The Holy Qur’an: Text, Translation and Commentary''''' adalah sebuah buku karya [[Abdullah Yusuf Ali]] yang pertama kali dipublikasikan pada tahun 1934. Penerjemahan, ulasan, lampiran dan tafsir yang ditulis dalam gaya syair yang tak bersajak, atau dalam bentuk prosa yang ritmik. Dalam karya itu, Ali menyajikan terjemahan [[bahasa Inggris]] yang berdampingan letaknya dengan teks bahasa Arab. Karya tersebut tidak sekedar menukar sebuah kata dalam [[bahasa Arab]] dengan kata lain dalam bahasa Inggris, tetapi dengan mengungkapkan sebaik mungkin untuk mengeluarkan makna sepenuhnya sebagaimana yang dimaksud dari bahasa Arabnya.<ref>{{cite web|url=https://tafsiralquran.id/mengenal-abdullah-yusuf-ali-dan-tafsir-the-holy-quran/|website=Tafsir Alk-Qur'an|title=Mengenal Abdullah Yusuf Ali dan Tafsir The Holy Qur’an}}</ref> Di [[Indonesia]], karya tersebut diterjemahkan oleh [[Ali Audah]] ke dalam [[bahasa Indonesia]].<ref>{{cite book|url=https://www.google.co.id/books/edition/Ali_Audah_Sang_Penerjemah/4sdQEAAAQBAJ?hl=id&gbpv=1&dq=al-qur%27an+terjemahan+dan+tafsirnya+ali+audah+sang+penerjemah&pg=PA34&printsec=frontcover|title=Sang Penerjemah|p=34}}</ref>
'''''Al-Qur'an : Terjemahan dan Tafsirnya''''', '''''Tafsir Al-Qur'an 30 Juz''''' atau '''''The Holy Qur’an: Text, Translation and Commentary''''' adalah sebuah buku karya [[Abdullah Yusuf Ali]] yang pertama kali dipublikasikan pada tahun 1934. Penerjemahan, ulasan, lampiran dan tafsir yang ditulis dalam gaya syair yang tak bersajak, atau dalam bentuk prosa yang ritmik. Dalam karya itu, Ali menyajikan terjemahan [[bahasa Inggris]] yang berdampingan letaknya dengan teks bahasa Arab. Karya tersebut tidak sekedar menukar sebuah kata dalam [[bahasa Arab]] dengan kata lain dalam bahasa Inggris, tetapi dengan mengungkapkan sebaik mungkin untuk mengeluarkan makna sepenuhnya sebagaimana yang dimaksud dari bahasa Arabnya.<ref>{{cite web|url=https://tafsiralquran.id/mengenal-abdullah-yusuf-ali-dan-tafsir-the-holy-quran/|website=Tafsir Al-Qur'an|title=Mengenal Abdullah Yusuf Ali dan Tafsir The Holy Qur’an}}</ref> Di [[Indonesia]], karya tersebut diterjemahkan oleh [[Ali Audah]] ke dalam [[bahasa Indonesia]].<ref>{{cite book|url=https://www.google.co.id/books/edition/Ali_Audah_Sang_Penerjemah/4sdQEAAAQBAJ?hl=id&gbpv=1&dq=al-qur%27an+terjemahan+dan+tafsirnya+ali+audah+sang+penerjemah&pg=PA34&printsec=frontcover|title=Sang Penerjemah|p=34}}</ref>


== Referensi ==
== Referensi ==

Revisi terkini sejak 27 April 2024 03.22

Al-Qur'an : Terjemahan dan Tafsirnya, Tafsir Al-Qur'an 30 Juz atau The Holy Qur’an: Text, Translation and Commentary adalah sebuah buku karya Abdullah Yusuf Ali yang pertama kali dipublikasikan pada tahun 1934. Penerjemahan, ulasan, lampiran dan tafsir yang ditulis dalam gaya syair yang tak bersajak, atau dalam bentuk prosa yang ritmik. Dalam karya itu, Ali menyajikan terjemahan bahasa Inggris yang berdampingan letaknya dengan teks bahasa Arab. Karya tersebut tidak sekedar menukar sebuah kata dalam bahasa Arab dengan kata lain dalam bahasa Inggris, tetapi dengan mengungkapkan sebaik mungkin untuk mengeluarkan makna sepenuhnya sebagaimana yang dimaksud dari bahasa Arabnya.[1] Di Indonesia, karya tersebut diterjemahkan oleh Ali Audah ke dalam bahasa Indonesia.[2]

Referensi[sunting | sunting sumber]