Lompat ke isi

Pavo: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
TobeBot (bicara | kontrib)
SieBot (bicara | kontrib)
k bot Mengubah: ca:Gall Dindi
Baris 83: Baris 83:
[[bg:Паун (съзвездие)]]
[[bg:Паун (съзвездие)]]
[[bn:ময়ূর মণ্ডল]]
[[bn:ময়ূর মণ্ডল]]
[[ca:Gall dindi (constel·lació)]]
[[ca:Gall Dindi]]
[[co:Pavo (Custellazione)]]
[[co:Pavo (Custellazione)]]
[[cs:Souhvězdí Páva]]
[[cs:Souhvězdí Páva]]

Revisi per 24 Desember 2009 15.22

Pavo
Rasi bintang
Pavo
SingkatanPav
GenitivusPavonis
SimbolismeBurung merak
Asensio rekta20 h
Deklinasi-65°
Luas378 derajat persegi (44)
Bintang paling terangJoo Tseo
(Peacock, α Pav) (1.94m)
Hujan meteorDelta Pavonids
Rasi yang
berbatasan

Terlihat di garis lintang antara +15° dan −90°.
Terlihat paling baik pada pukul 21:00 (9 malam) selama bulan Agustus.

Pavo, sang Merak, adalah suatu rasi bintang di belahan selatan. Rasi ini dinamai oleh Johann Bayer.

Daftar bintang

Bintang-bintang yang berada pada rasi ini adalah :

Nama Kondisi Nama
lain
Asal
bahasa
Arti
α Pav Peacock Inggris burung merak
β Pav 孔雀七 China bintang ketujuh pada rasi Burung Merak[1]
δ Pav dekat dengan Bumi, bintang yang mirip Matahari 孔雀六 China bintang keenam pada rasi Burung Merak
η Pav 孔雀一 China bintang pertama pada rasi Burung Merak
ε Pav 孔雀九 China bintang kesembilan pada rasi Burung Merak

Referensi

  1. ^ salah satu rasi bintang menurut bangsa Cina