Lompat ke isi

Binokular: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Masgatotkaca (bicara | kontrib)
+berkas
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 16: Baris 16:
[[de:Fernglas]]
[[de:Fernglas]]
[[en:Binoculars]]
[[en:Binoculars]]
[[eo:Lorno]]
[[eo:Binoklo]]
[[es:Prismáticos]]
[[es:Prismáticos]]
[[et:Binokkel]]
[[et:Binokkel]]

Revisi per 20 Januari 2010 14.26

Bagian dalam dari binokular jenis Porro

Binokular (dari bahasa Latin, bi-, "dua-", dan oculus, "mata") adalah alat yang dipegang dengan tangan dan dipakai untuk membesarkan benda jauh dengan melewati tampilan dua rentetan lensa dan prisma yang berdampingan. Prisma dipergunakan untuk mengembalikan tampilan dan memantulkan cahaya lewat refleksi internal total. Binokular menghasilkan bayangan yang benar dan tidak terbalik seperti teleskop. dapat dikatakan binokular adalah dua teleskop yang dijadikan satu,menhasilkan penglihatan 3 dimensi bagi pemakainya