Lompat ke isi

Menhir: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Luckas-bot (bicara | kontrib)
k bot Menambah: en:Menhir
Cun Cun (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1: Baris 1:
[[Image:Kerloas menhir.JPG|thumb|right|200px|Menhir Kerloas, Brittany, Perancis.]]
[[Image:Kerloas menhir.JPG|thumb|right|200px|Menhir Kerloas, Brittany, Perancis.]]
'''Menhir''' adalah ''batu tunggal'' ([[monolith]]) yang berasal dari periode [[Neolitikum]] (6000/4000 SM-2000 SM) yang berdiri tegak di atas tanah. Istilah menhir diambil dari [[bahasa Keltik]] dari kata ''men'' ([[batu]]) dan ''hir'' (panjang). Menhir biasanya didirikan secara tunggal atau berkelompok sejajar di atas tanah. Diperkirakan benda prasejarah ini didirikan oleh manusia prasejarah untuk melambangkan phallus, yakni simbol kesuburan untuk [[bumi]].
'''Menhir''' adalah ''batu tunggal'' ([[monolith]]) yang berasal dari periode [[Neolitikum]] (6000/4000 SM-2000 SM) yang berdiri tegak di atas tanah.<ref name="satu">{{cite book|last=Adams|first=Laurie Schneider|title=A History of Western Art|publisher=McGraw-Hill|year=2001|pages=|isbn=0-07-231717-5}}</ref> Istilah menhir diambil dari [[bahasa Keltik]] dari kata ''men'' ([[batu]]) dan ''hir'' (panjang).<ref name="satu"/> Menhir biasanya didirikan secara tunggal atau berkelompok sejajar di atas tanah.<ref name="satu"/> Diperkirakan benda prasejarah ini didirikan oleh manusia prasejarah untuk melambangkan phallus, yakni simbol kesuburan untuk [[bumi]].<ref name="satu"/>


Menhir adalah batu yang serupa dengan [[dolmen]] dan [[cromlech]], merupakan batuan dari periode [[Neolitikum]] yang umum ditemukan di [[Perancis]], [[Inggris]], [[Irlandia]], [[Spanyol]] dan [[Italia]]. Batu-batu ini dinamakan juga [[megalith]] (batu besar) dikarenakan ukurannya. ''Mega'' dalam [[bahasa Yunani]] artinya ''besar'' dan ''lith'' berarti ''batu''. Para [[arkeolog]] mempercayai bahwa situs ini digunakan untuk tujuan religius dan memiliki makna simbolis sebagai sarana penyembahan arwah [[nenek moyang]].
Menhir adalah batu yang serupa dengan [[dolmen]] dan [[cromlech]], merupakan batuan dari periode [[Neolitikum]] yang umum ditemukan di [[Perancis]], [[Inggris]], [[Irlandia]], [[Spanyol]] dan [[Italia]].<ref name="satu"/><ref>[http://www.ancient-wisdom.co.uk/menhirs.htm Menhirs, Obelisks and Standing Stones: (Form and function)], ''ancient wisdom''. Diakses pada 21 Mei 2010.</ref> Batu-batu ini dinamakan juga [[megalith]] (batu besar) dikarenakan ukurannya.<ref name="satu"/> ''Mega'' dalam [[bahasa Yunani]] artinya ''besar'' dan ''lith'' berarti ''batu''.<ref name="satu"/> Para [[arkeolog]] mempercayai bahwa situs ini digunakan untuk tujuan religius dan memiliki makna simbolis sebagai sarana penyembahan arwah [[nenek moyang]].<ref name="satu"/>


==Lihat pula==
==Lihat pula==

Revisi per 21 Mei 2010 03.47

Menhir Kerloas, Brittany, Perancis.

Menhir adalah batu tunggal (monolith) yang berasal dari periode Neolitikum (6000/4000 SM-2000 SM) yang berdiri tegak di atas tanah.[1] Istilah menhir diambil dari bahasa Keltik dari kata men (batu) dan hir (panjang).[1] Menhir biasanya didirikan secara tunggal atau berkelompok sejajar di atas tanah.[1] Diperkirakan benda prasejarah ini didirikan oleh manusia prasejarah untuk melambangkan phallus, yakni simbol kesuburan untuk bumi.[1]

Menhir adalah batu yang serupa dengan dolmen dan cromlech, merupakan batuan dari periode Neolitikum yang umum ditemukan di Perancis, Inggris, Irlandia, Spanyol dan Italia.[1][2] Batu-batu ini dinamakan juga megalith (batu besar) dikarenakan ukurannya.[1] Mega dalam bahasa Yunani artinya besar dan lith berarti batu.[1] Para arkeolog mempercayai bahwa situs ini digunakan untuk tujuan religius dan memiliki makna simbolis sebagai sarana penyembahan arwah nenek moyang.[1]

Lihat pula

Pranala luar

Referensi

  1. ^ a b c d e f g h Adams, Laurie Schneider (2001). A History of Western Art. McGraw-Hill. ISBN 0-07-231717-5. 
  2. ^ Menhirs, Obelisks and Standing Stones: (Form and function), ancient wisdom. Diakses pada 21 Mei 2010.