Lompat ke isi

Star Trek II: The Wrath of Khan: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Luckas-bot (bicara | kontrib)
TjBot (bicara | kontrib)
Baris 61: Baris 61:
{{startrek}}
{{startrek}}


{{film-stub}}
{{film-stub|Amerika Serikat}}


[[Kategori:Film Amerika Serikat tahun 1982]]
[[Kategori:Film Amerika Serikat tahun 1982]]

Revisi per 27 Mei 2010 07.32

Star Trek II: The Wrath of Khan
Berkas:Star Trek II.jpg
SutradaraNicholas Meyer
ProduserRobert Sallin
Ditulis olehHarve Bennett
Jack B. Sowards
PemeranLihat tabel
Penata musikJames Horner
SinematograferGayne Rescher
PenyuntingWilliam Paul Dornisch
DistributorParamount Pictures
Tanggal rilis
4 Juni 1982
Durasi113 menit
AnggaranUS$11.000.000

Star Trek II: The Wrath of Khan adalah film kedua dalam rangkaian film-film layar lebar Star Trek. Film ini dirilis pada tahun 1982 dan disutradarai Nicholas Meyer.

Pemeran

Aktor/aktris Tokoh
William Shatner Admiral James T. Kirk
Leonard Nimoy Captain Spock
DeForest Kelley Dr. Leonard McCoy
James Doohan Commander Montgomery Scott
George Takei Commander Hikaru Sulu
Walter Koenig Commander Pavel Chekov
Nichelle Nichols Commander Uhura
Bibi Besch Dr. Carol Marcus
Merritt Butrick Dr. David Marcus
Paul Winfield Captain Clark Terrell
Kirstie Alley Lieutenant Saavik
Ricardo Montalban Khan Noonien Singh

Sinopsis

Templat:Spoiler Ceritanya adalah kelanjutan dari episode Space Seed dalam film seri televisi Star Trek: The Original Series. Dalam episode itu diceritakan bahwa pesawat Enterprise di bawah pimpinan captain James T. Kirk dibajak oleh sekelompok kriminal pimpinan Khan Noonien Singh. Kirk akhirnya dapat mengalahkan Khan dan mengirimnya ke planet Ceti Alpha V untuk memulai hidup baru di sana.

Dalam film ini diceritakan bahwa Khan masih merasa dendam. Ia kemudian membajak pesawat lain yang bernama USS Reliant dan berusaha membunuh Kirk. Dalam peperangan terakhir semua awak pesawatnya telah tewas dan ia berusaha meledakkan pesawatnya sendiri agar Enterprise juga ikut meledak bersama Kirk. Spock kemudian berusaha memperbaiki Enterprise yang lumpuh dan tidak dapat mencapai kecepatan warp untuk menghindari ledakan itu. Enterprise dapat diselamatkan berkat jasanya, namun karena usaha ini Spock mendapat radiasi yang tinggi dan akhirnya meninggal.

Pranala luar