Lompat ke isi

Denny Indrayana: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan
k Menambahkan kategori Tokoh dari Kotabaru (HotCat)
Baris 30: Baris 30:
{{indo-bio-stub}}
{{indo-bio-stub}}
[[Kategori:Aktivis Indonesia]]
[[Kategori:Aktivis Indonesia]]
[[Kategori:Tokoh dari Kotabaru]]

Revisi per 8 Agustus 2010 05.32

Denny Indrayana
Informasi pribadi
PekerjaanAktivis
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Denny Indrayana (lahir 11 Desember 1972) adalah seorang aktivis Indonesia yang aktif dalam upaya menuntut pemberantasan korupsi. Dia juga merupakan salah satu pendiri Pusat Kajian Anti (Pukat) Korupsi Fakultas Hukum (FH) Universitas Gadjah Mada Yogyakarta. Denny pernah menjadi Staf Khusus Presiden Susilo Bambang Yudhoyono dalam bidang Hukum.

Rekam jejak selama ini menunjukkan bahwa Denny sesungguhnya amat kritis terhadap pemerintahan Yudhoyono. Ia beberapa kali melontarkan istilah "pemakzulan" (impeachment) terhadap Presiden Susilo Bambang Yudhoyono, misalnya ketika ramai dibicarakan aliran dana nonbudgeter Departemen Kelautan dan Perikanan (DKP) dan hak angket BBM.[1]

Referensi