Lompat ke isi

Andy Noya: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
*brew (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
 
*brew (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1: Baris 1:
'''Andy Noya''' lengkapnya '''Andy Flores Noya''' adalah Pemimpin Redaksi [[Metro TV]] dan pembawa acara Kick Andy, suatu ''talk show'' yang menghadirkan tokoh khas yang ingin diketahui publik dan disajikan secara ''human interest''. Andy juga merangkap sebagai Wakil Pemimpin Umum harian [[Media Indonesia]] dan sudah pernah menjadi Pemimpin Redaksi Metro TV pada 2000-2003. Sebelumnya, ia menjadi Wakil Pemimpin Redaksi [[RCTI]] selama kurang dari setahun.
'''Andy Noya''' lengkapnya '''Andy Flores Noya''' adalah Pemimpin Redaksi [[Metro TV]] dan pembawa acara Kick Andy, suatu ''talk show'' yang menghadirkan tokoh khas yang ingin diketahui publik dan disajikan secara ''human interest''. Andy juga merangkap sebagai Wakil Pemimpin Umum harian [[Media Indonesia]] dan sudah pernah menjadi Pemimpin Redaksi Metro TV pada 2000-2003. Sebelumnya, ia menjadi Wakil Pemimpin Redaksi [[RCTI]] selama kurang dari setahun.


Andy Noya memulai karirnya sebagai reporter pada 1985 membantu [[majalah]] berita mingguan [[TEMPO]] untuk penerbitan buku Apa dan Siapa Orang Indonesia. Ia kemudian bergabung dengan harian ekonomi [[Bisnis Indonesia]]. Tahun 1987 Andy bergabung dengan majalah [[MATRA]] yang baru terbit. Pada 1992 ia kembali ke [[suratkabar]] setelah diajak Surya Paloh, pemilik suratkabar Prioritas yang waktu itu dibreidel, untuk bergabung dengan [[koran]] Media Indonesia. Dalam perjalanan karirnya Andy pernah menjadi pewbawa acara program Jakarta Round Up kemudian Jakarta First Channel di [[Radio Trijaya]] dari tahun 1994 sampai 1999.
Andy Noya memulai karirnya sebagai reporter pada 1985 membantu [[majalah]] berita mingguan [[TEMPO]] untuk penerbitan buku Apa dan Siapa Orang Indonesia. Ia kemudian bergabung dengan harian ekonomi [[Bisnis Indonesia]]. Tahun 1987 Andy bergabung dengan majalah [[MATRA]] yang baru terbit. Pada 1992 ia kembali ke [[suratkabar]] setelah diajak Surya Paloh, pemilik suratkabar Prioritas yang waktu itu dibreidel, untuk bergabung dengan [[koran]] Media Indonesia. Dalam perjalanan karirnya Andy pernah menjadi pembawa acara program Jakarta Round Up kemudian Jakarta First Channel di [[Radio Trijaya]] dari tahun 1994 sampai 1999.


Andy memiliki kegemaran berenang dan membaca, dan rajin menulis cerita pendek dan puisi di berbagai majalah dan suratkabar.
Andy memiliki kegemaran berenang dan membaca, dan rajin menulis cerita pendek dan puisi di berbagai majalah dan suratkabar.


{{indo-stub}}
{{indo-stub}}
[[Kategori:Presenter berita]]
[[Kategori:Presenter televisi]]

Revisi per 12 September 2006 22.38

Andy Noya lengkapnya Andy Flores Noya adalah Pemimpin Redaksi Metro TV dan pembawa acara Kick Andy, suatu talk show yang menghadirkan tokoh khas yang ingin diketahui publik dan disajikan secara human interest. Andy juga merangkap sebagai Wakil Pemimpin Umum harian Media Indonesia dan sudah pernah menjadi Pemimpin Redaksi Metro TV pada 2000-2003. Sebelumnya, ia menjadi Wakil Pemimpin Redaksi RCTI selama kurang dari setahun.

Andy Noya memulai karirnya sebagai reporter pada 1985 membantu majalah berita mingguan TEMPO untuk penerbitan buku Apa dan Siapa Orang Indonesia. Ia kemudian bergabung dengan harian ekonomi Bisnis Indonesia. Tahun 1987 Andy bergabung dengan majalah MATRA yang baru terbit. Pada 1992 ia kembali ke suratkabar setelah diajak Surya Paloh, pemilik suratkabar Prioritas yang waktu itu dibreidel, untuk bergabung dengan koran Media Indonesia. Dalam perjalanan karirnya Andy pernah menjadi pembawa acara program Jakarta Round Up kemudian Jakarta First Channel di Radio Trijaya dari tahun 1994 sampai 1999.

Andy memiliki kegemaran berenang dan membaca, dan rajin menulis cerita pendek dan puisi di berbagai majalah dan suratkabar.