Lompat ke isi

Yuriy Yekhanurov: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Kenrick95Bot (bicara | kontrib)
k Bot: perubahan kosmetika !
Xqbot (bicara | kontrib)
Baris 55: Baris 55:
[[gl:Yuriy Yekhanurov]]
[[gl:Yuriy Yekhanurov]]
[[hu:Jurij Ivanovics Jehanurov]]
[[hu:Jurij Ivanovics Jehanurov]]
[[io:Yuri Yekhanurov]]
[[it:Jurij Jechanurov]]
[[it:Jurij Jechanurov]]
[[ja:ユーリー・エハヌロフ]]
[[ja:ユーリー・エハヌロフ]]
Baris 61: Baris 62:
[[lv:Jurijs Jehanurovs]]
[[lv:Jurijs Jehanurovs]]
[[nl:Joeri Jechanoerov]]
[[nl:Joeri Jechanoerov]]
[[oc:Iurii Iekhanurov]]
[[pl:Jurij Jechanurow]]
[[pl:Jurij Jechanurow]]
[[pt:Yuriy Yekhanurov]]
[[pt:Yuriy Yekhanurov]]

Revisi per 23 September 2010 22.26

Yuriy Yekhanurov
Юрій Єхануров
Menteri Pertahanan Ukraina
Masa jabatan
8 Desember 2007 – 5 Juni 2009
Sebelum
Pengganti
Valeriy Ivaschenko (Pejabat)[1]
Perdana Menteri Ukraina
Masa jabatan
8 September 2005 – 4 Agustus 2006
Informasi pribadi
Lahir23 Agustus 1948 (umur 76)
Belkachi, Yakut ASSR, Russian SFSR (kini Sakha Republic, Russia)
Partai politikPeople's Union Our Ukraine
Situs webwww.yekhanurov.com
Facebook: yekhanurov Modifica els identificadors a Wikidata
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Yuriy Ivanovych Yekhanurov (Ukraina: Юрій Іванович Єхануров) adalah mantan Perdana Menteri Ukraina dan menteri pertahanan dalam pemerintahan Yulia Tymoshenko. Ia lahir pada 23 Agustus 1948 di village Belkachi in the far-north Yakut ASSR, which is currently the Sakha Republik within the Federasi Rusia dan tampil sebagai seorang politikus atau negarawan Ukraina. Yekhanurov berasal dari suku Buryat di Ukraina setelah lepas dari Uni Soviet sebagaimana ia menjalani hidup dan karier. Ia meraih penghargaan PhD di bidang Ekonomi dan menikah serta tampil sebagai ayah seorang anak.

Ia menggantikan Yulia Tymoshenko pada 8 September 2005 sebagai Pelaksana Tugas Perdana Menteri Ukraina dan resmi menjabat perdana menteri pada 22 September 2005. Ia juga pemimpin oblast Dnipropetrovska sejak 1 April 2005. Posisinya sebagai Perdana Menteri terancam ketika parlemen menyatakan mosi tidak percaya pada 10 Januari 2005. Alasan mosi tidak percaya mengenai pemerintahan yang telah menciptakan krisis gas karena tidak mau membayar harga gas dari Rusia dua kali lipat dari yang disepakati dalam perjanjian sebelumnya. Atas langkah parlemen tersebut, Presiden Viktor Yushchenko mengatakan bahwa Perdana Menteri tetap menjalankan tugas hingga pemilu parlemen pada 26 Maret 2005. Presiden Viktor Yushchenko bahkan menuduh Rusia berada di balik mosi tidak percaya parlemen yang bertujuan menekan pemerintahan yang pro-Barat dan di sisi lain mencoba melepaskan diri dari pengaruh politik Rusia.

Pranala luar

Jabatan politik
Didahului oleh:
Anatoliy Hrytsenko
Menteri Pertahanan
2007-2009
Diteruskan oleh:
Valeriy Ivaschenko (pejabat)
Didahului oleh:
Yulia Tymoshenko
Perdana Menteri Ukraina
2005-2006
Diteruskan oleh:
Viktor Yanukovych
  1. ^ Ukrainian government appoints temporary acting defense minister, Interfax-Ukraine (June 5, 2009)