Lompat ke isi

Konflik perbatasan Tiongkok-Soviet: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
VolkovBot (bicara | kontrib)
Luckas-bot (bicara | kontrib)
Baris 54: Baris 54:
[[ro:Conflictul de frontieră chino-sovietic (1969)]]
[[ro:Conflictul de frontieră chino-sovietic (1969)]]
[[ru:Пограничный конфликт на острове Даманский]]
[[ru:Пограничный конфликт на острове Даманский]]
[[sk:Čínsko-sovietske konflikty (1969)]]
[[vi:Xung đột biên giới Trung-Xô]]
[[vi:Xung đột biên giới Trung-Xô]]
[[zh:中苏边界冲突]]
[[zh:中苏边界冲突]]

Revisi per 26 Maret 2011 18.41

Konflik perbatasan Sino-Soviet
Bagian dari Perang Dingin
Tanggal1969
LokasiPerbatasan antara Cina dengan Uni Soviet
Hasil Keduanya mengklaim menang
Pihak terlibat
Tiongkok Republik Rakyat Cina  Soviet Union
Tokoh dan pemimpin
Tiongkok Mao Zedong Uni Soviet Leonid Brezhnev
Kekuatan
814.000 658.000
Korban
~800-1000 tewas 58 tewas, 94 terluka [1]

Konflik perbatasan Sino-Soviet tahun 1969 merujuk pada pertempuran di perbatasan antara Uni Soviet dengan Republik Rakyat Cina pada puncak Perpecahan Sino-Soviet. Perang perbatasan paling besar terjadi pada Maret 1969 di Pulau Zhenbao (珍宝岛) di Sungai Ussuri, juga dikenal sebagai Pulau Damanskii (Остров Даманский) dalam bahasa Rusia. Dengan runtuhnya Uni Soviet, pulau ini kini dikuasai oleh Cina.

Referensi

Pranala luar