Baba Yaga: Perbedaan antara revisi
←Membuat halaman berisi 'right|thumb|350px|Baba Jaga, by [[Viktor Vasnetsov.]] '''Baba Yaga''' adalah karakter jelek dalam cerita rakyat Slavia.<ref name="Aliad...' |
Tidak ada ringkasan suntingan |
||
Baris 1: | Baris 1: | ||
[[Image:Баба Яга.jpg|right|thumb|350px|Baba Jaga, by [[Viktor Vasnetsov]].]] |
[[Image:Баба Яга.jpg|right|thumb|350px|Baba Jaga, by [[Viktor Vasnetsov]].]] |
||
'''Baba Yaga''' adalah karakter jelek dalam cerita rakyat [[Slavia]].<ref name="Aliade">{{en}}Mircea Aliade. 1987. ''The Encyclopedia of Religion''. New York: Macmillan Publishing Company. Pg.32.</ref> Dia terbang dan juga menculik anak-anak kecil serta memakannya juga.<ref name="Aliade"/> Ia tinggal di sebuah gubuk kecil.<ref name="Aliade"/> Dalam cerita rakyat Slavia, ia digambarkan sebagai tokoh antagonis.<ref name="Aliade"/> Nama Baba Yaga terdiri dari dua elemen.<ref name="Aliade"/> Baba berarti "wanita tua" atau "nenek" yang digunakan dalam bahasa Slavia.<ref name="Doniger">{{en}}Wendy Doniger. 2006. ''Britannica Encyclopedia of World Religion''. London: Encyclopedia Britannica. pg.104.</ref> Unsur kedua adalah Yaga yang berarti pemalas.<ref name="Doniger"/> Baba Yaga memiliki nama yang berbeda dalam masyarakat Slavia. Bagi masyarakat [[Ceko]], [[Polandia]] dan [[Slovekia]], Baba Yaga dieja dengan Jezibaba.<ref name="Doniger"/> Di [[Slovenia]], nama Baba Yaga dibalik menjadi Jaga Baba.<ref name="Doniger"/> Di [[Rusia]], [[Bulgaria]], [[Ukraina]] dan [[Belarusia]], Baba Yaga diterjemahkan sebagai Baba Yaha di [[Ukraina]] dan Baba Jaha di [[Belarusia]]).<ref name="Doniger"/> Dalam bahasa Slavia Selatan dan tradisi, ada penyihir tua yang sama, yang ditulis Baba Yaga di [[Kroasia]], [[Serbia]] dan [[Bosnia]], dan Рога Баба di Serbia dan [[Macedonia]].<ref name="Doniger"/> Di [[Rumania]] nama ini disebut Baba Cloanţa.<ref name="Doniger"/> |
'''Baba Yaga''' adalah karakter jelek dalam cerita rakyat [[Slavia]].<ref name="Aliade">{{en}}Mircea Aliade. 1987. ''The Encyclopedia of Religion''. New York: Macmillan Publishing Company. Pg.32.</ref> Dia terbang dan juga menculik anak-anak kecil serta memakannya juga.<ref name="Aliade"/> Ia tinggal di sebuah gubuk kecil.<ref name="Aliade"/> Dalam cerita rakyat Slavia, ia digambarkan sebagai tokoh antagonis.<ref name="Aliade"/> Nama Baba Yaga terdiri dari dua elemen.<ref name="Aliade"/> Baba berarti "wanita tua" atau "nenek" yang digunakan dalam bahasa Slavia.<ref name="Doniger">{{en}}Wendy Doniger. 2006. ''Britannica Encyclopedia of World Religion''. London: Encyclopedia Britannica. pg.104.</ref> Unsur kedua adalah Yaga yang berarti pemalas.<ref name="Doniger"/> Baba Yaga memiliki nama yang berbeda dalam masyarakat Slavia.<ref name="Doniger"/> Bagi masyarakat [[Ceko]], [[Polandia]] dan [[Slovekia]], Baba Yaga dieja dengan Jezibaba.<ref name="Doniger"/> Di [[Slovenia]], nama Baba Yaga dibalik menjadi Jaga Baba.<ref name="Doniger"/> Di [[Rusia]], [[Bulgaria]], [[Ukraina]] dan [[Belarusia]], Baba Yaga diterjemahkan sebagai Baba Yaha di [[Ukraina]] dan Baba Jaha di [[Belarusia]]).<ref name="Doniger"/> Dalam bahasa Slavia Selatan dan tradisi, ada penyihir tua yang sama, yang ditulis Baba Yaga di [[Kroasia]], [[Serbia]] dan [[Bosnia]], dan Рога Баба di Serbia dan [[Macedonia]].<ref name="Doniger"/> Di [[Rumania]] nama ini disebut Baba Cloanţa.<ref name="Doniger"/> |
||
==Referensi== |
|||
{{reflist}} |
|||
Revisi per 6 Mei 2011 16.18
Baba Yaga adalah karakter jelek dalam cerita rakyat Slavia.[1] Dia terbang dan juga menculik anak-anak kecil serta memakannya juga.[1] Ia tinggal di sebuah gubuk kecil.[1] Dalam cerita rakyat Slavia, ia digambarkan sebagai tokoh antagonis.[1] Nama Baba Yaga terdiri dari dua elemen.[1] Baba berarti "wanita tua" atau "nenek" yang digunakan dalam bahasa Slavia.[2] Unsur kedua adalah Yaga yang berarti pemalas.[2] Baba Yaga memiliki nama yang berbeda dalam masyarakat Slavia.[2] Bagi masyarakat Ceko, Polandia dan Slovekia, Baba Yaga dieja dengan Jezibaba.[2] Di Slovenia, nama Baba Yaga dibalik menjadi Jaga Baba.[2] Di Rusia, Bulgaria, Ukraina dan Belarusia, Baba Yaga diterjemahkan sebagai Baba Yaha di Ukraina dan Baba Jaha di Belarusia).[2] Dalam bahasa Slavia Selatan dan tradisi, ada penyihir tua yang sama, yang ditulis Baba Yaga di Kroasia, Serbia dan Bosnia, dan Рога Баба di Serbia dan Macedonia.[2] Di Rumania nama ini disebut Baba Cloanţa.[2]