Lompat ke isi

Putri Maharani: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 39: Baris 39:
}}
}}


'''Putri Maharani''' merupakan sebuah [[sinetron]] yang ditayangkan di [[Indosiar]] dari tahun [[2000]] hingga tahun [[2003]]. Pemain utama di sinetron ini ialah [[Novita Angie]], [[Meriam Bellina]], [[Rieke Diah Pitaloka]], [[Ayu Diah Pasha]], [[Jeremy Thomas]] dan masih banyak lagi. Jumlah episodenya adalah 70+.
'''Putri Maharani''' merupakan sebuah [[sinetron]] yang ditayangkan di [[Indosiar]] dari tahun [[2000]] hingga tahun [[2003]]. Pemain utama di sinetron ini ialah [[Novita Angie]], [[Meriam Bellina]], [[Rieke Diah Pitaloka]], [[Ayu Diah Pasha]], [[Jeremy Thomas]], [[Iqbal Pakula]], [[Mira Asmara]] dan masih banyak lagi. Jumlah episodenya adalah 70+.


Sinetron ini diproduksi oleh [[Multivision Plus]].
Sinetron ini diproduksi oleh [[Multivision Plus]].

Revisi per 27 Januari 2012 03.34

Putri Maharani
PembuatMultivision Plus
PemeranNovita Angie
Meriam Bellina
Rieke Diah Pitaloka
Ayu Diah Pasha
Jeremy Thomas
Iqbal Pakula
Mira Asmara
Lagu pembukaKunang-Kunang, Jennifer Doherty
Lagu penutupKunang-Kunang, Jennifer Doherty
Negara asalIndonesia
Jmlh. episode70+
Produksi
ProduserRaam Punjabi
Lokasi produksiJakarta
Durasi1 Jam
Rilis asli
JaringanIndosiar
Format audioStereo
Dolby Digital 5.1
Rilis2000 –
2003

Putri Maharani merupakan sebuah sinetron yang ditayangkan di Indosiar dari tahun 2000 hingga tahun 2003. Pemain utama di sinetron ini ialah Novita Angie, Meriam Bellina, Rieke Diah Pitaloka, Ayu Diah Pasha, Jeremy Thomas, Iqbal Pakula, Mira Asmara dan masih banyak lagi. Jumlah episodenya adalah 70+.

Sinetron ini diproduksi oleh Multivision Plus.

Kontroversi kemiripan dengan sinema lain

Sinetron ini memiliki kemiripan dengan telenovela Venezuela berjudul Morena Clara. Dari sinopsis, terlihat banyak kesamaan antara Putri Maharani dengan Morena Clara. Kesamaan itu di antaranya adalah:

  • Indri (Linda) menyukai Baim (Valentin) dan ingin menyatakan cinta melalui surat.
  • Surat tersebut jatuh ke tangan Putri (Clara) dan dijadikan Clara untuk memeras Baim.
  • Mama Putri akan menikah dengan mantan kekasih Mama Putri.
  • Putri akhirnya suka dengan Baim dan menghadapi dilema menjadi kekasih atau saudara.

Telenovela asli Morena Clara juga memiliki kemiripan dengan Harga Diri yang diproduksi oleh Prima Entertainment dan ditayangkan di RCTI.

Pranala luar