Lompat ke isi

Radio calisthenics: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Cun Cun (bicara | kontrib)
k menghapus Kategori:Senam menggunakan HotCat
Xqbot (bicara | kontrib)
k r2.7.3) (bot Mengubah: it:Radio calisthenics
Baris 14: Baris 14:


[[en:Radio calisthenics]]
[[en:Radio calisthenics]]
[[it:Esercizi ginnici via radio]]
[[it:Radio calisthenics]]
[[ja:ラジオ体操]]
[[ja:ラジオ体操]]
[[zh:广播体操]]
[[zh:广播体操]]

Revisi per 13 Mei 2012 16.13

Radio calisthenics (ラジオ体操, Rajio taisō, harfiah, "senam radio") adalah jenis senam pemanasan yang populer di Jepang.[1] Rajio taisō mulai dipraktikkan sejak tahun 1928, yang dikreasikan oleh sistem asuransi pos kampo dengan bantuan para ahli untuk memperingati penobatan Kaisar Hirohito, yang bergelar Kaisar Showa.[1] Saat ini, 20 persen populasi Jepang, atau sekitar 27 juta orang dan 76.4 persen sekolah dasar, masih mempraktikkan rajio taisō, berdasarkan Federasi Senam Radio Nasional Jepang.[1]

Efek kesehatan

Berdasarkan Federasi Senam Radio Nasional, olahraga di pagi hari memiliki efek yang baik untuk membangunkan sistem tubuh.[1] Biasanya, untuk bangun secara penuh memerlukan waktu sekitar 3 jam, namun dengan senam ini, yang dimulai sejak pukul 6.30 di setiap pagi, fungsi syaraf diaktifkan dan mempercepat peredaran darah ke otot dan otak.[1]

Pranala luar

Referensi

  1. ^ a b c d e Fukue, Natsuko (July 22, 2009). "Wake up, hike out, tune in, move it" (Arikel suratkabar). Japan Times. Diakses tanggal 21 September, 2010.