Lompat ke isi

Audit keuangan: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
EmausBot (bicara | kontrib)
k r2.7.2+) (bot Menambah: sk:Audit (účtovná závierka)
MerlIwBot (bicara | kontrib)
k bot Menambah: kk:Аудит
Baris 17: Baris 17:
[[it:Revisione contabile]]
[[it:Revisione contabile]]
[[ja:会計監査]]
[[ja:会計監査]]
[[kk:Аудит]]
[[ko:회계감사]]
[[ko:회계감사]]
[[lt:Finansinis auditas]]
[[lt:Finansinis auditas]]

Revisi per 23 Agustus 2012 06.26

Akuntansi
Konsep dasar
Akuntan · Pembukuan · Neraca percobaan · Buku besar · Debit dan kredit · Harga pokok · Pembukuan berpasangan · Standar praktik · Basis kas dan akrual · PABU / IFRS
Bidang akuntansi
Biaya · Dana · Forensik · Keuangan · Manajemen · Pajak
Laporan keuangan
Neraca · Laba rugi · Perubahan ekuitas · Arus kas · Catatan
Audit
Audit keuangan · GAAS · Audit internal · Sarbanes-Oxley · Empat Besar

Audit Keuangan atau lebih tepat disebut sebagai Audit laporan keuangan merupakan penilaian atas suatu perusahaan atau badan hukum lainnya (termasuk pemerintah) sehingga dapat dihasilkan pendapat yang independen tentang laporan keuangan yang relevan, akurat, lengkap, dan disajikan secara wajar. Audit keuangan biasanya dilakukan oleh firma-firma akuntan karena pengetahuannya akan laporan keuangan.