Lompat ke isi

Hippolita: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
RedBot (bicara | kontrib)
k r2.7.2) (bot Menambah: sk:Hippolyté (Amazonka)
ZéroBot (bicara | kontrib)
k r2.7.1) (bot Menambah: zh:希波吕忒
Baris 44: Baris 44:
[[tr:Hippolyta]]
[[tr:Hippolyta]]
[[uk:Іпполіта]]
[[uk:Іпполіта]]
[[zh:希波吕忒]]

Revisi per 13 September 2012 09.27

Hippolita adalah ratu Amazon dalam mitologi Yunani, anak dari Ares, dewa perang. Salah satu tugas Herakles adalah mengambil sabuk Hippolita. Hippolita sebenarnya dengan sukarela hendak memberikan sabuk miliknya, namun tiba-tiba Hera ikut campur dan membuat keributan sehingga Herakles pun secara tidak sengaja membunuh Hippolita.

Hippolyta muncul dalam cerita A Midsummer Night's Dream karya William Shakespeare, ia ditaklukkan oleh Theseus dan mereka akan cmenikah dalam waktu empat hari. Sementara Cerita The Two Noble Kinsmen, yang ditulis oleh Shakespeare dan John Fletcher, dimulai dengan pernikahan mereka.