Lompat ke isi

Universitas Twente: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Reindra (bicara | kontrib)
rintisan
 
Reindra (bicara | kontrib)
sejarah
Baris 16: Baris 16:


'''Universitas Twente''' (Bahasa Belanda: ''Universiteit Twente''), sering disingkat sebagai UT, adalah sebuah [[universitas]] yang terletak di [[Enschede]], [[Belanda]]. Universitas ini menawarkan program penelitian dan kuliah dalam bidang ilmu-ilmu sosial dan perilaku dan juga bidang teknik. Untuk menjaga semangat kewirausahaannya, universitas ini berkomitmen untuk membuat sumbangsih dalam bidang ekonomi dan sosial bagi daerah basisnya di Belanda. UT bekerja sama dengan [[Universitas Teknik Delft]] dan [[Universitas Teknik Eindhoven]] di bawah payung 3TU.Federation, dan universitas ini juga menjadi mitra [[Konsorsium Inovatif Universitas Eropa]] (ECIU).
'''Universitas Twente''' (Bahasa Belanda: ''Universiteit Twente''), sering disingkat sebagai UT, adalah sebuah [[universitas]] yang terletak di [[Enschede]], [[Belanda]]. Universitas ini menawarkan program penelitian dan kuliah dalam bidang ilmu-ilmu sosial dan perilaku dan juga bidang teknik. Untuk menjaga semangat kewirausahaannya, universitas ini berkomitmen untuk membuat sumbangsih dalam bidang ekonomi dan sosial bagi daerah basisnya di Belanda. UT bekerja sama dengan [[Universitas Teknik Delft]] dan [[Universitas Teknik Eindhoven]] di bawah payung 3TU.Federation, dan universitas ini juga menjadi mitra [[Konsorsium Inovatif Universitas Eropa]] (ECIU).

== Sejarah ==
Universitas ini didirikan pada tahun 1961 sebagai ''Technische Hogeschool Twente'', merupakan institut teknologi kejuruan ketiga di Belanda yang kemudian menjadi universitas (dua lainnya adalah Delft dan Eindhoven). Keputusan Pemerintah Belanda untuk mendirikan lembaga baru di Enschede, kota terbesar di Twente, berhubungan dengan sejarah industri yang kaya di provinsi timur-laut. Pertimbangan penting lainnya adalah fakta bahwa ekonomi lokal memerlukan dorongan untuk menebus penurunan industri tekstil.


== Referensi ==
== Referensi ==

Revisi per 28 September 2012 20.24

Universitas Twente


 
Peta
 
Peta
Peta
Informasi
MotoHigh Tech, Human Touch
JenisPublik
Didirikan1961
Dana abadi€279.4M[1]
RektorProf. dr. H. (Ed) Brinksma
Staf administrasi
3.300 (2010)
Jumlah mahasiswa9.456 (2011)
Lokasi,
Situs webwww.utwente.nl/en
Facebook: utwente X: utwente Instagram: utwente Modifica els identificadors a Wikidata
Menara Drienerlo di kampus.

Universitas Twente (Bahasa Belanda: Universiteit Twente), sering disingkat sebagai UT, adalah sebuah universitas yang terletak di Enschede, Belanda. Universitas ini menawarkan program penelitian dan kuliah dalam bidang ilmu-ilmu sosial dan perilaku dan juga bidang teknik. Untuk menjaga semangat kewirausahaannya, universitas ini berkomitmen untuk membuat sumbangsih dalam bidang ekonomi dan sosial bagi daerah basisnya di Belanda. UT bekerja sama dengan Universitas Teknik Delft dan Universitas Teknik Eindhoven di bawah payung 3TU.Federation, dan universitas ini juga menjadi mitra Konsorsium Inovatif Universitas Eropa (ECIU).

Sejarah

Universitas ini didirikan pada tahun 1961 sebagai Technische Hogeschool Twente, merupakan institut teknologi kejuruan ketiga di Belanda yang kemudian menjadi universitas (dua lainnya adalah Delft dan Eindhoven). Keputusan Pemerintah Belanda untuk mendirikan lembaga baru di Enschede, kota terbesar di Twente, berhubungan dengan sejarah industri yang kaya di provinsi timur-laut. Pertimbangan penting lainnya adalah fakta bahwa ekonomi lokal memerlukan dorongan untuk menebus penurunan industri tekstil.

Referensi

  1. ^ Jaarverslag UT 2007 [Laporan Tahun 2007], Universitas Twente

Pranala luar