Lompat ke isi

Wei Yan: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
A tumiwa (bicara | kontrib)
Halaman baru: '''Wèi Yán''' (175–234), (nama lain Wéncháng (文長)), adalah perwira perang negara Shu yang terkenal pada Zaman Tiga Negara di Tiongkok dulu. Menurut novel ''Romance of the...
 
TottyBot (bicara | kontrib)
Baris 12: Baris 12:
[[bg:Уей Ян]]
[[bg:Уей Ян]]
[[de:Wei Yan]]
[[de:Wei Yan]]
[[en:Wei Yan]]
[[fr:Wei Yan]]
[[fr:Wei Yan]]
[[ja:魏延]]
[[ja:魏延]]
[[ko:위연]]
[[zh:魏延]]
[[zh:魏延]]
[[zh-classical:魏延]]

Revisi per 5 Maret 2007 13.47

Wèi Yán (175–234), (nama lain Wéncháng (文長)), adalah perwira perang negara Shu yang terkenal pada Zaman Tiga Negara di Tiongkok dulu. Menurut novel Romance of the Three Kingdoms bahwa Wei Yan awalnya bekerja sebagai perwira militer menengah dari Liu Biao, tetapi buku sejarah tidak membahasnya. Wei Yan bergabung dengan pasukan Liu Bei sesudah Liu menguasai Changsha sekitar tahun 209. Bakatnya membawa dia sebagai jendral utama dari pasukan Liu Bei selama bertahun-tahun. Liu Bei menawarkan dia sebagai kepala eksekutif di Hanzhong tahun 219, dan Wei Yan menjadi salah satu dari 6 orang militer terpenting di kerajaan Shu sesudah 5 Jendral Macan Shu.

Lihat Pula