Lompat ke isi

New York Giants: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
MerlIwBot (bicara | kontrib)
k bot Menambah: lv:Ņujorkas "Giants"
MerlIwBot (bicara | kontrib)
k bot Menambah: cy:New York Giants
Baris 123: Baris 123:
[[ca:New York Giants]]
[[ca:New York Giants]]
[[cs:New York Giants]]
[[cs:New York Giants]]
[[cy:New York Giants]]
[[da:New York Giants]]
[[da:New York Giants]]
[[de:New York Giants]]
[[de:New York Giants]]

Revisi per 21 Oktober 2012 02.03

New York Giants adalah tim american football profesional dari East Rutherford, New Jersey. Mereka adalah anggota East Division dari National Football Conference (NFC) dalam National Football League (NFL). The Giants telah memenangkan 8 kejuaraan nasional American Football, empat gelar pertama didapat pada masa pra-Super Bowl (1927, 1934, 1938, 1956) dan empat gelar lainnya didapat sejak era Super Bowl (Super Bowl XXI (1986), Super Bowl XXV (1990), Super Bowl XLII (2007), dan Super Bowl XLIV (2011)-sekalgius menjadi tim pertama yang memenangkan Super Bowl dengan rekor 9-7 pada musim reguler).

Klub ini didirikan pada tahun 1920. Klub ini memainkan pertandingan kandangnya di Stadion Giants dari tahun 1976 sampai tahun 2009. Klub ini memainkan pertandingan kandangnya di Stadion New Meadowlands sejak tahun 2010 hingga sekarang.

Alumni

Pranala luar